Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/125434
Title: Pengaruh pembalakan hutan terhadap mokiriza dipterocarpaceae
Authors: Fakuara Ts, Yahya
Hadi, Soetrisno
G. A. Wattimena
Budi R., Sri Wilarso
Issue Date: 1993
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Akibat pembalakan hutan akan mempengaruhi kondisi ling kungan yang berakibat pada kehidupan mikoriza di Hutan Dipterocarpaoeae. -Mikoriza merupakan struktur asosiasi antara akar dan fungi, dan kehadiran mikoriza pada anakan Dipterocarpaceae sangat penting. Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh pembalakan hutan terhadap mikoriza Dipterocarpaceae, spora endomikoriza pada rizosfer Dipterocarpaceae di berbagai kedalaman tanah beserta karakteristiknya. Penelitian ini merupakan studi kasus di HPH PT. Siak Raya Timber, Riau. Pengambilan contoh anakan Dipterocarpaceae, tumbuhan bawah dan tanah di sekitar rizosfer anakan Dipterocarpaceae dilakukan dengan cara garis berpetak. Lokasi pengambilan contoh anakan Dipterocarpaceae, tumbuhan bawah dan tanah tersebut adalah di hutan primer, hutan bekas tebangan 1988 dan hutan bekas tebangan 1992. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/125434
Appears in Collections:MT - Agriculture

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1993swb.pdf
  Restricted Access
Fulltext3.52 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.