Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/125226
Title: Pewarisan Sifat Ketahanan Pecah Buah Pada Tomat
Authors: Makmur, Amris
Sudiatso, Sugeng
Hartana, Alex
Kustiani, Edy
Issue Date: 1993
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pewarisan sifat ketahanan pecah buah pada tomat. Dalam pelaksanaannya penelitian dilakukan dalam tiga tahap yaitu penelitian pendahuluan, pembentukan F1, F2, B1 dan B2 serta pengujian materi pemuliaan. Tetua yang digunakan adalah varietas Kemir sebagai sumber gen pecah (rentan), no:16 sebagai sumber gen tidak pecah (resisten) serta no:11 dan no:2 sebagai tetua moderat. Untuk mendapatkan F1, F2, B1 dan B2 dilakukan persilangan menggunakan tangan dan dilakukan di dalam rumah kaca IPB Baranangsiang dan di rumah plastik desa Pojok kecamatan Mojoroto Kediri. Untuk peneli tian pendahuluan dan pengujian dilakukan di lapang desa Pojok kecamatan Mojoroto Kediri Jawa Timur. Pecah buah tomat diamati saat buah masak merah dengan mengelompokkan pecah buah menjadi lima kelas yang masingmasing 0,1,2,3 dan 4. Berdasarkan hasil penelitian pendahuluan selanjutnya dapat menentukan dosis lapang sama dengan 900 kg kalsit/hektar. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/125226
Appears in Collections:MT - Agriculture

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1993EKU1.pdf
  Restricted Access
Fulltext2.48 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.