Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/125211
Title: Pemberian tepung daun singkong dalam ransum dan pengaruhnya terhadap performans ayam broiler
Authors: Wahyu, Juju
Kismono, M. M. Siti Sundari
Soedjana, Tjeppy D.
Eviyati
Issue Date: 1993
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Penelitian ini terdiri atas dua percobaan, yaitu : percobaan untuk menentukan energi metabolis tepung daun singkong secara biologis dan percobaan pernberian makanan (Feeding trial) pada ayam broiler. Percobaan untuk rnenentukan energi metabolis tepung daun singkong dilakukan di Laboratorium Ilrnu Nutrisi Ternak Unggas, Fakultas Peternakan, Institut Pertanian Bogor selana satu rninggu. Percobaan ini bertujuan untuk kandungan energi rnetabolis tepung daun mengetahui singkong. Materi yang digunakan adalah dua belas ekor ayarn broiler strain Hubbard tanpa dibedakan jenis kelaminnya yang berurnur enam rninggu dengan berat badan kurang lebih 2.0 kilogram tiap ekor. Bahan rnakanan yang akan ditentukan kandungan energi rnetabolisnya rnendapat tiga ulangan rnasing-masing ulangan menggunakan satu ekor ayam. untuk koreksi data dilakukan perlakuan kontrol (tanpa pernberian tepung daun singkong) sebanyak tiga ekor ayarn. Metode yang digunakan dalarn percobaan ini Metode Sibbald (1976). ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/125211
Appears in Collections:MT - Animal Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1993evi.pdf
  Restricted Access
Fulltext2.21 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.