Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/124753
Title: Pengaruh mulsa dan fosfor terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman kedelai (Glycine max (L.) Merrill)
Authors: Paruntu, Jopie
Wantasen, Darmin
Rumawas, Fred
Paada, Alimuddin
Issue Date: 1993
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Produksi kedelai tiap satuan luas di Indonesia masih rendah. Kendala utama peningkatan produksi adalah keter- sediaan hara dan air. Percobaan ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh mulsa, pupuk fosfor dan kombinasinya terhadap pertumbuhan, produksi tanaman, berat kering gulma dan kadar air tanah serta kadar P Jaringan tanaman. Percobaan dilaksanakan di KP Kima Atas Balal Penelitian Kelapa (BALITKA) Manado. Jenis tanah alluvial dan tinggi 80 medpl dengan tipe iklim A. Kedelai varietas Lokon ditanam pada tanggal, 5 Mei 1992 berakhir 24 Juli 1992. Percobaan kelompok disusun secara petak terpisah. Perlakuan petak utama adalah mulsa dari jerami padi yakni 0; 4; 8 dan 12 ton mulsa har1. Perlakuan anak potak adalah dosis pupuk fosfor yakni 0; 50; 100: 150 kg per hari. ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/124753
Appears in Collections:MT - Agriculture

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1993apa.pdf
  Restricted Access
Fulltext3.23 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.