Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/121250
Title: Pengaruh salinitas terhadap bioenergitika benih udang windu (Penaeus monodon Fab.) berdasarkan inkarporasi radiocarbon dari 14 C-artemia sebagai pakan
Authors: Sastradipradja, D.
Sastrakusumah, Sumardi
Sumawidjaja, Kusman
Harris, Enang
Issue Date: 1989
Publisher: IPB University
Abstract: Suatu penelitian telah dilakukan dari 1 Desember 1988 samapi 30 April 1989 di laporatorium Budidaya Perairan dan laboratorium Teknik Radioisotop IPB, Bogor, bertujuan untuk mengetahui pengaruh kadar garam 10, 17, 24 dan 31 Xo terhadap budget energi benih udang windu (post larva 27 hari atau PL 27), ✓ Kadar garam media pemeliharaan diduga berpengaruh terhadap osmoregulasi benih udang dan sebagai akibatnya dapat berpengaruh pula terhadap budget energi. Pengaruh salinitas dievaluasi dari pendistribusian radio aktivitas 14c-makanan menjadi l4c-jaringan tubuh, l4co2 , 14c -feses dan 14c-urin, selama 24 jam dalam selang pengamatan 3 jam. Teknik radioisotop digunakan untuk merunut pengalokasian energi tersebut
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/121250
Appears in Collections:MT - Mathematics and Natural Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1989eha.pdf
  Restricted Access
Fullteks12.56 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.