Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/120671
Title: Pengaruh penggunaan ubi jalar-urea kompleks terhadap biosintesis protein mikroba rumen
Authors: Syarief, Rizal
Setiawan, Yang Yang
Muchtadi, Deddy
Elihasridas
Issue Date: 1995
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Penelitian ini terdiri dari dua percobaan terpisah. Percobaan I. Penetapan taraf penggunaan urea dalam pembentukan ubi jalar urea kompleks berdasarkan metabolisme fermentasi dalam rumen in vitro. Percobaan dirancang dalam Rancangan Acak Lengkap, dengan 4 perlakuan 5 ulangan. Perlakuan yang dicobakan adalah taraf penggunaan urea 0, 3, 6 dan 9% dari bahan kering ubi jalar. Peubah yang diukur adalah; pH, konsentrasi Namonia, Vo- latile Fatty Acid (VFA), efisiensi energi glukosa menjadi VFA, estimat produksi gas metan, Koefisien Cerna Bahan Kering (KCBK) dan Koefisien Cerna Bahan Organik (KCBO)…dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/120671
Appears in Collections:MT - Animal Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1995eli.pdf
  Restricted Access
Full text1.98 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.