Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/120305
Title: Dampak debit air terhadap pemanfaatan lahan di daerah irigasi Dumoga Kabupaten Bolaang Mongondow
Authors: Moedikdjo, Kooswardhono
Mandagi, J. W. P.
Sompie, B. F.
Mamuaya, Ruddy Rudolf Lesar
Issue Date: 1995
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Tujuan penelitian ini adalah untuk :1) Mengetahui sampai sejauh mana kelangkaan air akan mempengaruhi respons petani terhadap penggunaan air, 2) Mengidentifikasi faktor yang mempengaruhi debit air pada bendungan Toraut dan Bendungan Kosinggolan, 3) Menganalisis fungsi produksi padi dan kontribusi air irigasi di daerah irigasi Dumoga. Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat bagi Instan­ si pengairan dalam hal mengalokasikan dan merencanakan penyaluran air (irigasi Kosinggolan dan Toraut) kepada petani. Disamping itu juga dapat memberikan masukan bagi perencana wilayah tentang faktor-faktor yang dapat mempenga­ ruhi turunnya debit air bendungan Kosinggolan dan bendungan Toraut. Hipotesis pada penelitian ini adalah : 1) Kelangkaan air irigasi akan rnempengaruhi petani padi untuk lebih efisien dalam menggunakan air irigasi, dan apabila air menjadi sangat langka maka akan mendorong petaniuntuk beralih rnengusahakan tanaman lainnya, 2) Curah hujan dan kondisi "catchment area" rnempengaruhi debit air Bendungan Toraut dan Bendungan Kosinggolan, disamping itu debit air ..dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/120305
Appears in Collections:MT - Human Ecology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1995rrl.pdf
  Restricted Access
Full text2.46 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.