Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/119511
Title: Perbanyakan Kana (Canna hybrida Hort.) var. 'Yellow King Humbert' Menggunakan Teknik Kultur Jaringan
Authors: G.A Wattimena
Surkati, Achmad
Ansori, Nurhayati
Rijatun, Endang
Issue Date: 1997
Publisher: Bogor Agricultural University (IPB)
Abstract: Penelitian ini bertujuan mempelajari pengaruh : I) Zat pengatur tumbuh HAP dan NAA serta air kelapa terhadap perbanyakan tunas kana, dan 2) Zat pengatur tumbuh NAA dan IBA serta paclobutrazol terhadap perakaran tunas kana. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Kultur Jaringan PT. Mekar Unggul Sari (Taman Buah Mekarsari), Cileungsi - Bogor, selama 11 bulan dari Juli I 995 sampai Juni I 996. Pelaksanaan penelitian dibagi atas tiga percobaan yaitu percobaaan pendahuluan, percobaan perbanyakan tunas, dan percobaan perakaran. Percobaan pendahuluan selain pekerjaan sterilisasi eksplan agar mendapat bahan tanaman bebas kontaminasi juga untuk mencari kisaran konsentrasi zat pengatur tumbuh BAP dan NAA serta air kelapa yang digunakan dalam perbanyakan tunas. Percobaan dilaksanakan menggunakan rancangan acak lcngkap, polo pl.•rlakuan faktorial dengan 3 faktor, yaitu zat pengatur tumbuh BAP dengan taraf konsentras1 0; 5; dan 10 mg/I, NAA dengan tarafkonsentrasi 0; 0,5; dan I mg/I dan air kelapa dengan taraf konsentrasi 0 dan 15 %. Terdapat 18 kombinasi perlakuan dengan 5 ulangan, jadi secara keseluruhan ada 90 satuan percobaan. Data hasil percobaan pendahuluan digunakan sebagai dasar untuk menentukan perlakuan dalam percobaan perbanyakan tunas. Hasil percobaan pendahuluan menunjukkan bahwa kombinasi terbaik yang memberikan rata-rata jurnlah tunas tertinggi (4 tunas) pada 4 MST hingga 4 MST adalah perlakuan BAI' S mg/I; NAA 0,5 mg/I, dan air kelapa 15 %.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/119511
Appears in Collections:MT - Multidiciplinary Program

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1997eri.pdf
  Restricted Access
Fulltext2.07 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.