Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/119411
Title: Evaluasi Reaksi Galur-galur Padi Gogo terhadap Cekaman Aluminium dan Kekurangan Nitrogen.
Authors: Aswidinnor, Hajrial
Makmur, Amri
Sopandie, Didy
Syakhril
Issue Date: 1997
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Rendahnya produksi padi gogo pada tanah masam terutama disebabkan oleh keracunan aluminium (AI) dan kek:urangan hara, seperti nitrogen (N). Banyak cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi ha! ini, namun yang paling efisien adalah dengan mengembangkan varietas tahan. Untuk itu perlu dicari dan dipelajari sumber genetik yang mampu beradaptasi pada kendala lahan masam tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menguji reaksi galur padi gogo terhadap kondisi cekaman aluminium dan kek:urangan nitrogen, menduga proporsi genetis terhadap penampilan beberapa karalrter agronomi galur-galur padi gogo, serta mencan karakter agronomik yang berhubungan erat dengan produksi, untuk digunakan sebagai kriteria seleksi. Percobaan dilaksanakan di kebun percobaan IPPTP Taman Bogo Lampung Tengah pada musim kemarau dan musim hujan 1996/1997. Percobaan pertama berlangsung pada lahan dengan pH tanah 4.75, Aldd 2.68 me/l00g, N-total 0.01 % dan kejenuhan Al 70.71 %. Percobaan kedua pada lahan dengan kondisi pH tanah 5.30, Aldd 2.24 me/J00g, N-total 0.09 % dan kejenuhan Al 65.69 %. dst ...
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/119411
Appears in Collections:MT - Agriculture

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1997SYA.pdf
  Restricted Access
Fulltext4.91 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.