Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/117482
Title: Analisis Kebijakan Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pengelolaan Sumberdaya Alam Gugus Kepulauan
Authors: Saeni, M. Sri
Mudikdjo, Kooswardhono
Salim, Emil
Bengen, Dietriech G.
Sulistyowati, Lilik
Issue Date: 2003
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Taman Nasional Laut Kepulauan Seribu terdiri dari gugusan pulau-pulau kecil memiliki potensi sumber daya alam yang berproduktivitas tinggi, memiliki sifat spesifik yang berbeda dengan benua atau pulau besar, diantaranya memiliki sumberdaya air tawar yang terbatas, peka dan rentan terhadap pengaruh eksternal baik alami maupun akibat kegiatan manusia, misalnya badai dan gelombang besa, serta pencemaran, memiliki sejumlah jenis endemik yang bernilai ekologis tinggi, daerah perairannya lebih luas dari area daratnnya dan tidak mempunyai hinterland yang jauh dari pantai. Peningkatan pemanfaatan sumber daya pulauĀ­pulau kecil dan perairannya untuk kepentingan ekonomi kawasan telah menimbulkan kerusakan lingkungan, yang pada gilirannya juga berdampak pada kondisi sosial ekonomi masyarakat. Masy<'.rakat yang berada di pulau kecil memiliki pola hidup yang berbeda bila dibandingkan dengan masyarakat yang berada di pulau besar misalkan pulau Jawa yang sebagiab besar masyarakatnya bertani, sedangkan pulau kecil menggantungkan hidupnya dari laut. Tekanan pada sumberdaya alam yang disebabkan kenaikan jumlah penduduk dan pemahaman nelayan arti penting nilai lingkungan serta tidak mengindahkan kelestarian akan berakibat merusak lingkungan sekitarnya. Dan berdampak pada penurunan kualitas air laut sehingga dapat mengakibatkan menurunnya hasil tangkap dan budidaya di sekitar pulau, yang pada gilirannya dapat menurunkan tingkat ekonomi masyarakat dan bermuara pada kemiskinan. dst ....
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/117482
Appears in Collections:DT - Multidiciplinary Program

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
2003lsu.pdf
  Restricted Access
Fullteks8.04 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.