Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/117273
Title: Efek proteksi komponen bioaktif oleoresin rimpang jahe (Zingiber offcinale Roscoe) terhadap fungsi limfosit secara in vitro
Authors: Soekirman
Karyadi, Darwin
Zakaria, Fransiska-Rungkat
Tejasari
Issue Date: 2000
Publisher: IPB (Bogor Agricultural University)
Abstract: Pangan fungsional (functional food) merupakan paradigma yang berkembang sejak abad 19, dan didukung oleh studi interaksi antara komponen pangan (komponen gizi makro dan mikro serta komponen non gizi) dengan fungsi spesifik di dalam tubuh, fungsi sel-sel pertahanan tubuh_ Komponen non gizi pangan dari rempah dan bumbu yang biasanya berfungsi sebagai aroma, rasa dan flavor makanan, kini sebagian besar diketahui nilai fungsionalnya terhadap kesehatan tubuh_ Senyawa fenol jahe yaitu gingerol, shogaol dan zingeron meuunjukkan kemampuan antioksidatif yang tinggi, namun mekanisme efek positif senyawa antioksidan jahe tersebut terhadap sistem pertahanan tubuh masih belum diketahui dan diteliti sampai pada tingkat seluler_ Penelitian ini dilakukan pada sistem in vitro dan bertujuan untuk : 1) menguji efek komponen oleoresin jahe terbadap respons proliferatif limfosit (sel B dan T), persentase CD3+ dan subset sel T yaitu Th (CD3+CD4+) dan sitolitik sel Natural Killer (NK), dalam kondisi normal dan kondisi sires oksidatif, 2) menguji efek antioksidatif komponen oleoresin jahe terhadap terhadap kadar glutation total, malondialdehida (MDA) dan radikal bebas limfosit pada kondisi normal clan kondisi stres oksidatif ...dst
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/117273
Appears in Collections:DT - Human Ecology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
2000tej.pdf
  Restricted Access
Fullteks21.33 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.