Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/116284
Title: ‘Traset’ : Manajemen Aset UMKM Berbasis Aplikasi.
Authors: Suroso, Arif Imam
Megawati, Lokita Rizky
Desmalasari, Afvira
Issue Date: 2023
Publisher: IPB University
Abstract: Perbedaan yang dimiliki usaha besar dan UMKM terkait aset usaha adalah pada nilai asetnya. Jika usaha besar mampu menyewa manajer aset atau menggunakan software terbaik dengan harga mahal, maka UMKM tidak menggunakannya karena akan menambah biaya. Keterbatasan yang dimiliki menyebabkan rendahnya tingkat penerapan manajemen aset UMKM dan akan berdampak pada operasional usaha di masa depan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kebutuhan UMKM dalam proses manajemen aset, merumuskan model bisnis, dan merancang prototipe yang sesuai dengan preferensi pengguna. Penelitian ini menggunakan metode customer development tahapan pertama yaitu customer discovery. Hasil penelitian menemukan permasalahan yang dihadapi UMKM terkait pengetahuan, biaya, pengajuan pinjaman bank, pengurusan kepemilikan usaha, dan cara mengoptimalkan aset yang dimiliki. Sehingga, dirancang model bisnis Traset, selanjutnya divisualisasikan menu dan fitur yang ditawarkan dalam bentuk prototipe. Responden potensial setuju bahwa Traset mampu menjadi solusi dari permasalahan manajemen aset.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/116284
Appears in Collections:UT - Business

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover,Lembar Pernyataan,Abstrak,Lembar Pengesahan,Prakata, dan Daftar Isi.pdf
  Restricted Access
Cover687.46 kBAdobe PDFView/Open
K14180044_Afvira Desmalasari.pdf
  Restricted Access
Fulltext2.22 MBAdobe PDFView/Open
Lampiran.pdf
  Restricted Access
Lampiran455.63 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.