Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/115846
Title: Persamaan Geodesik Black Hole dengan Metrik Kerr 4+1 Dimensi dalam Koordinat Waktu Kosmik
Authors: Alatas, Husin
Hardhienata, Hendradi
Maryama
Issue Date: 2022
Publisher: IPB University
Abstract: Persamaan geodesik black hole dengan metrik Kerr 4+1 dimensi dalam koordinat waktu kosmik merupakan interpretasi lain dari persamaan geodesik black hole dengan metrik Kerr 4+1 dimensi, dimana acuan waktu yang digunakan diubah dari koordinat waktu wajar (proper time) ke dalam koordinat waktu kosmik (cosmic time). Waktu kosmik merupakan koordinat waktu yang dimana pengamat bergerak mengikuti ekspansi dari alam semesta. Penelitian ini merekonstruksi persamaan geodesik black hole dengan metrik Kerr 4+1 dimensi yang telah ditemukan pada penelitian sebelumnya menjadi persamaan geodesik yang memiliki fungsi terhadap dimensi waktu (t). Hasil akhir dari transformasi persamaan dapat digunakan sebagai bahan studi pustaka untuk penelitian lebih lanjut mengenai persamaan geodesik black hole dalam koordinat waktu kosmik.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/115846
Appears in Collections:UT - Physics

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover, Lembar Pernyataan, Abstrak, Lembar Pengesahan, Prakata dan Daftar Isi.pdf
  Restricted Access
Cover2.13 MBAdobe PDFView/Open
G74160035_Maryama.pdf
  Restricted Access
Full Text4.99 MBAdobe PDFView/Open
Lampiran.pdf
  Restricted Access
Lampiran438.08 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.