Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/114180
Title: Pengaruh Ketergunaan Teknologi dan Kemandirian Belajar Terhadap Capaian Pembelajaran Saat Program Belajar dari Rumah di Lingkungan Mahasiswa IPB.
Authors: Cahyadi, Eko Ruddy
Slamet, Alim Setiawan
Puradiredja, Sena Pasha
Issue Date: 2022
Publisher: IPB University
Abstract: Selama pandemi COVID-19 diterapkan program belajar dari rumah (BDR) secara daring. Peran teknologi menjadi penting karena digunakan sebagai media pembelajaran, dan kemandirian belajar juga berperan penting, karena minimnya kehadiran dosen. Secara garis besar penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh teknologi terhadap kemandirian belajar dan capaian pembelajaran mahasiswa. Responden yang akan diteliti adalah mahasiswa IPB strata sarjana dengan pembagian dua kelompok keilmuan yaitu humaniora dan sains. Analisis hubungan antar variabel menggunakan structural equation model - partial least square. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa ketergunaan teknologi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kemandirian belajar. Selanjutnya, Kemandirian belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap capaian pembelajaran. Sedangkan variabel ketergunaan teknologi berpengaruh positif secara tidak langsung terhadap capaian pembelajaran, yang berarti ketergunaan teknologi dapat meningkatkan capaiaan pembelajaran mahasiswa melalui kemandirian belajar.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/114180
Appears in Collections:MT - Economic and Management

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Cover.pdf
  Restricted Access
Cover3.67 MBAdobe PDFView/Open
PRINT SENA 1 (Sena)WM.pdf
  Restricted Access
Fullteks5.72 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.