Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/104079
Title: Studi Literatur dan Bibliometrik tentang Lutung Jawa (Trachypithecus auratus).
Authors: Alikodra, Hadi Sukadi
Santoso, Nyoto
Aufar F, Raden Mochamad
Issue Date: 2020
Publisher: IPB University
Abstract: Studi mengenai lutung jawa dalam upaya mencegah kepunahan telah banyak dilakukan di berbagai tempat di Indonesia dengan beberapa aspek yang diteliti. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kesenjangan antara sebaran topik pada penelitian lutung jawa, kesenjangan yang terjadi diantara lokasi yang dijadikan tempat penelitian, dan analisis bibliometrik hasil penelitian lutung jawa. Berdasarkan hasil penelitian sebaran topik yang paling sedikit ditemukan adalah biomedis dengan persentase 2% dan yang paling banyak adalah biologi dengan persentase 50%. Lokasi yang paling banyak dijadikan tempat penelitian adalah CA Pananjung Pangandaran dengan jumlah 14 penelitian. Analisis bibliometrik menunjukan bahwa terdapat 86 penelitian lutung jawa, yang paling banyak ditemukan merupakan jenis jurnal 38 artikel. Penulis yang terlibat sebanyak 160 penulis, penulis yang paling produktif adalah Yamato Tsuji (lima artikel). Pustaka yang paling banyak digunakan adalah jenis jurnal (46.88%), bahasa yang digunakan didominasi bahasa asing (75%). Pustaka yang paling banyak digunakan berumur 0-5 tahun dengan persentase 24.1%.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/104079
Appears in Collections:UT - Conservation of Forest and Ecotourism

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
E20rma.pdf
  Restricted Access
Fulltext13.83 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.