Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/102070
Title: Pengembangan Blended Learning Menggunakan Moodle untuk Pelatihan Manajemen Kelompok Bisnis di P2SDM IPB.
Authors: Trisminingsih, Rina
Raharjanto, Gabriel Muhammad
Issue Date: 2019
Publisher: IPB University
Abstract: Kegiatan pelatihan merupakan salah satu kegiatan pokok dalam peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM). Kegiatan pelatihan secara langsung, terbatas oleh waktu, dan jarak, sehingga membuat Pusat Pengembangan Sumber Daya Manusia (P2SDM) Institut Pertanian Bogor mencari alternatif. Penelitian ini bermaksud untuk melakukan pengembangan blended learning menggunakan Learning Management System (LMS) Moodle sebagai alternatif dari kegiatan pelatihan secara langsung. Materi pelatihan yang digunakan yaitu materi mengenai Manajemen Kelompok Bisnis milik P2SDM. Pengembangan LMS dilakukan menggunakan ADDIE Model, dengan tahapan analisis, desain, pengembangan, implementasi, dan evaluasi. Hasil dari penelitian berupa desain pelatihan daring yang diimplementasikan kedalam LMS dilengkapi dengan tata laksana. Alur pengadaan pelatihan dibuat berdasarkan program flow model dengan tahapan pre-test, self-study e-learning, pelatihan secara tatap muka, dan post-test, dan pendampingan secara online.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/102070
Appears in Collections:UT - Computer Science

Files in This Item:
File SizeFormat 
G19gmr.pdf
  Restricted Access
10.78 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.