Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/101252
Title: Model Simulasi Penetapan Luas Minimal Hutan Rakyat Kaliandra (Caliandra calothyrsus) untuk Mencukupi Kebutuhan Rumah Tangga (Kasus di Kecamatan Argapura dan Banjaran, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat).
Authors: Kuncahyo, Budi
Malkan, Muhamad Risyad
Issue Date: 2019
Publisher: IPB University
Abstract: Hutan rakyat yang berada di Kecamatan Banjaran dan Argapura menurut BPS (2018) memiliki luas masing-masing sebesar 1 354.16 ha dan 519.5 ha. Mayoritas mata pencaharian masyarakat di kedua kecamatan ini adalah Petani. Tujuan penelitian ini adalah membuat model simulasi pengelolaan hutan rakyat kaliandra (Caliandra calothyrsus) yang dikelola pada luasan minimal oleh rumah tangga di Kecamatan Argapura dan Kecamatan Banjaran, Kabupaten Majalengka. Pemanenan kaliandra akan lestari pada tahun ke 17 masa pengelolaan. Luas minimal untuk mengelola kaliandra agar tercapai kelestarian adalah 2 ha. Dari total 6 skenario pengelolaan, yang terbaik adalah 6 yang menghasilkan pendapatan per bulan mencapai Rp5 000 000. Sehingga masyarakat sejahtera menurut parameter tingkat kesejahteraan Sajogyo.
URI: http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/101252
Appears in Collections:UT - Forest Management

Files in This Item:
File SizeFormat 
E19mrm.pdf
  Restricted Access
10.78 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.