Beberapa aspek biologi cacing tanah Pheretima darnlelensis (Fletcher)
Abstract
Penelitian iini dilakukan untuk mempelajari morfofogi dan ciri-ciri riwayat hidup cacing tanah Pheretima darnleiensis, meliputi pertumbuhan sejak menetas sampai menjelang dewasa, mesa juvenil, saat pubertas dan produksi kokonnya. Cacing yang digunkan dalam penelitian ini adaiah cacing dewasa yang ditandai dengan adanya klitelum, dengan panjang 10-15 cm. Tubuh mereka berwarna abu-abu gelap kebiruan pada pemuhan dan abu-abu pucat pada bagian bawah, rata-rata memiliki 92 segmen delzgan kfitelum terletak pada segmen ke I4 sampai segmen ke 16. Hasil pengamatan menunjukkan bahwa satu ekor mcing menghasilkan 8.9 k 3.1 kokon per minggu. Produksi kokon mengalami penurunan dari waktu kewaktu. Selama pengamatan kokon menetas setelah 25.8 * 4.5 hari dalam suhu 26'C-27" C. Setiap butir kokon menghasilkan satu ekor juvenil. Persentase rata-rata keberhasilan kokon menetas sebesar 74.4 rt. 13.4 %. Rata-rata bobot juvenil meningkat dari bulan pertarna sarnpai bulan kelima dan mulai mendatar pada bulan keenam. Hingga bulan keenam pengamatanm juvenil belum menunjukkan kematangan seksual karena belum teriihat adanya kiitelurn.
Collections
- UT - Biology [2167]