Analisis program pemberdayaan masyarakat PT Riau Andalan Pulp and Paper dalam kaitannya dengan upaya peningkatan ketahanan pangan rumah tangga
Abstract
Pengentasan kemiskinan dipandang sebagai bagian penting untuk mewujudkan ketahanan pangan terutama dalam meningkatkan aksesibilitas terhadap pangan dan keberlanjutannya. Keterlibatan perusahaan dalam menanggulangi kemiskinan dan rawan pangan masyarakat sekitar perusahaan dapat diwujudkan melalui program pemberdayaan masyarakat. Penelitian ini secara umum bertujuan untuk menganalisis program pemberdayaan masyarakat yang dilakukan oleh perusahaan dalam kaitannya dengan upaya peningkatan ketahanan pangan rumah tangga.
Collections
- MT - Human Ecology [2410]

