Analisis kaitan pendapatan ibu rumah tangga dengan kesehatan dan kesejahteraan keluarga di kawasan perdesaan: studi kasus di Kabupaten Lombok Barat
Abstract
Kemampuan rumah tangga (keluarga) untuk memenuhi kebutuhan pangan, kesehatan dan penelitian semakin berkurang sejak terjadinya krisis ekonomi yang berkepanjangan. Kondisi ini diperparah dengan meningkatnya biaya pelayanan kesehtan yang semakin sulit dijangkau. Sebagian ibu rumah tangga tidak hanya berperan dalam mengatur rumah tangganya tetapi juga terlibat dalam memberikan pendapatan keluarga.
Collections
- MT - Economic and Management [2971]