Ekonomi Rumahtangga Pekerja Industri Kecil Tapioka Di Tarikolot Dan Bubulak Desa Ciluar Kota Bogor
Abstract
Industri kecil sebagai sektor yang memiliki kemampuan memanfaatkan bahan baku lokal untuk menghasilkan barang dan jasa, sifatnya yang padat karya serta tidak membutuhkan pendidikan khusus menjadi alternatif yang sangat diperhitungkan untuk membangun kembali perekonomian Indonesia. Industri kecil yang tidak membutuhkan modal yang terlalu besar pada tahun 2000 terbukti mampu untuk menyerap tenaga kerja yaitu sebesar 6.7 juta orang (BPS, 2000).
Collections
- UT - Agribusiness [4618]