Analisis Peranan Sektor Pertanian Dalam Pembangunan Wilayah (Studi Kasus: Wilayah Pembangunan Barat Kabupaten Bogor. Propinsi Jawa Barat)
Abstract
Sektar pertanian adalah salah saW sektar yang relatif stabil dalam menghadapi gejolak ekonomi yang terjadi di Indonesia. Sektor ini diharapkan dapat berperan sebagai motor penggerak pembangunan dan menjadi andalan kebangkitan ekonomi Indnesia paska krisis. Pembangunan pertanian itu sendiri dapat tercapai jika syaratsyarat pokoknya terpenuhi. Terpenuhinya syarat-syarat tersebut sangat berkaitan dengan sumberdaya lokal wilayah dan ketersediaan sarana prasarana pelayan sosial ekonomi, terutama sarana prasarana pendukung pertanian.
Collections
- UT - Agribusiness [4776]

