Analisis multiloicasi dengan multirespon menggunakan ammi ( Studi kasus penelitian galur padi BALITPA Sultamandi )
Abstract
Analisis AMMl biasa digunakan untuk menganalisis kestabilan terhadap hasil percobaan multiloltasi satu respon. Varietas unggul ditetapkatl melalui tinjauan beberapa aspek secara simultan, maka perlu dilakukan penggabungan semua variabel yang diamati

