View Item 
      •   IPB Repository
      • Dissertations and Theses
      • Master Theses
      • MT - Business
      • View Item
      •   IPB Repository
      • Dissertations and Theses
      • Master Theses
      • MT - Business
      • View Item
      JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

      Pengaruh Earned dan Owned Social Media Activities Terhadap Purchase Intention

      Thumbnail
      View/Open
      full text (6.116Mb)
      Date
      2017
      Author
      Rusdan, Alriz Tsabit
      Satria, Arif
      Yuliati, Lilik Noor
      Metadata
      Show full item record
      Abstract
      Media sosial telah berkembang menjadi salah satu kanal promosi bagi para perusahaan yang berusaha untuk mengembangkan bisnisnya. Bagaimana cara mempengaruhi para pengguna media sosial dan mengetahui jenis media sosial seperti apa yang mempengaruhi mereka menjadi sangat menarik untuk dipelajari. Owned social media atau kanal sosial media yang dapat dikendalikan oleh para perusahaan menjadi salah satu kanalnya, selain Earned social media atau publikasi yang didapatkan dari para pengguna lainya yang tidak dapat dikontrol langsung oleh perusahaan. Penelitian ini menggunakan analisis PLS-SEM untuk menganalisis hasil dari 100 kuisioner yang disebarkan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja kah yang mempengaruhi penerimaan terhadap kanal kanal tersebut. Penelitian ini juga meihat hubungan dari kedua variable tersebut terhadap persepsi mereka kepada fanpage sebuah produk di facebook dan kemudia hubunganya dengan purchase intention, dimana ini dalah sebuah tujuan dari kegiatan marketing, yaitu menggiring para konsumen untuk memiliki keinginan membeli produk mereka. Terlihat dari hasil penelitian bahwa faktor penerimaan teknologi tidak berpengaruh positif terhadap persepsi. Sedangkan Earned dan Owned Social Media berpengaruh positif kepada persepsi terhadap fanpage. Owned Social Media didukung dengan faktor-faktor seperti manfaat penggunaan, reputasi, kepercayaan dan Altruism. Sedangkan Earned Social Media didorong oleh faktorfaktor seperti penerimaan informasi dan koneksi sosial yang akhirnya membentuk sebuah persepsi terhadap fanpage dan kemudan akan menimbulkan purchase intention terhadap produk yang ada di fanpage tersebut. Implikasi managerial yang didapat adalah menggunakan konten yang sesuai dengan target pasar dari produk dan membangun konten yang bermanfaat bagi para pengguna yang ada di kanal facebook dan juga membangun reputasi yang baik di kanal facebook, tidak lupa sebuah fanpage harus mendapatkan kepercayaan daari para pengguna untuk dapat membangun persepsi yang baik. Selain itu penerimaan informasi dan koneksi sosial dapat digunakan untuk membangun komunitas brand di facebook. Semua hal ini akan membantu untuk menimbulkan persepsi yang baik terhadap sebuah fanpage di facebook yang pada akhirnya akan mempermudah untuk menimbulkan purchase intention para pengguna tersebut terhadap produk dari sebuah fanpage.
      URI
      http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/167625
      Collections
      • MT - Business [4062]

      Copyright © 2020 Library of IPB University
      All rights reserved
      Contact Us | Send Feedback
      Indonesia DSpace Group 
      IPB University Scientific Repository
      UIN Syarif Hidayatullah Institutional Repository
      Universitas Jember Digital Repository
        

       

      Browse

      All of IPB RepositoryCollectionsBy Issue DateAuthorsTitlesSubjectsThis CollectionBy Issue DateAuthorsTitlesSubjects

      My Account

      Login

      Application

      google store

      Copyright © 2020 Library of IPB University
      All rights reserved
      Contact Us | Send Feedback
      Indonesia DSpace Group 
      IPB University Scientific Repository
      UIN Syarif Hidayatullah Institutional Repository
      Universitas Jember Digital Repository