Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja Pegawai Setjen Dpdri
View/ Open
Date
2013Author
Arif, Muh.
Hubeis, Aida Vitayala
Kuswanto, Sadikin
Metadata
Show full item recordAbstract
Setjcn I)PD RI mcmpunyai pcranan pouting dalam menjadikan DPD RI
sebagai lembaga legislatif yang kuat, setara dan efektif dalam memperjuangkan
aspirasi rakyat dan daerah di tingkat nasional. Salah satu fcktor penting yang
menentukan keberhasilan kinerja Setjen DPD RI adalah sunberdaya manusia.
Sumberdaya manusia yang menjadi pegawai di lingkungan Setjen DPD RI adalah
aset penting yang dimiliki oleh lembaga ini. Mereka harus dijaga, dikelola dan
dikembangkan. Kinerja pegawai dalan sebuah organisasi sangat ditentukan oleh
kepuasan kerja pegawai, dan salah satu faktor yang mempengaruhi kepuasan kerja
adalah iklim komunikasi dalani organisasi tersebut.
Penelitian ini bertujuan (1) Mcnganalisis tingkat kinerja pegawai di
lingkungan Setjen DPD RI (2) Menganalisis tingkat kepuasan kerja pegawai di
lingkungan Setjen DPD RI, (3)Menganalisis iklim komunikasi di lingkungan
Sctjen I)Pr) RI, (4) Mcnganalisis pcngaruh iklim komunikasi terhadap kepuasan
kerja di Sct`jen I)Pl) RI, (5) Mcnganalisis pengaruh kcpuasan kerja terhadap
kinei.ja di lingkungan Setjen DPD RI, (6) Menyusun strategi pengembangan iklim
komunikasi di Setjen DPD RI
Penelitian ini dilakukan di Sekretariat Jenderal DPD RI pada bulan
Januari-Februari 2013 dengan responden pegawai negeri sipil Setjen DPD RI
yang berjumlah 83 sanpel dari populasi sebanyak 461. Teknik pengumpulan data
menggunakan survei dengan membagikan kuisioner yang jawabannya telah
ditentukan sehingga responden hanya memilih jawaban yang tersedia
menggunakan skala likert yang dimodifikasi menjadi 5 (lima) skala pengukuran.
Instrurnen penelitian diuji validitasnya menggunakan rumus Pearson Product
Moment, sedangkan uj i realibiltasnya digunakan rumus Alpha Cronbach. Teknik
analisis untuk mengukur dan menganalisis berapa besar penganin suatu variabel
terhadap variabel lainnya, baik pengaruh langsung maupun pengaruh tidak
langsung menggunakan analisis j alur.
Hasil analisis data memperlihatkan bahwa iklim komunikasi organisasi
berpengaruh nyata dan signifikan terhadap kinerja organisasi melalui kepuasan
kerja pegawai. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa ketiga variabel iklim
komunikasi tersebut, yakni keterbukaan komunikasi, kecukupan informasi dan
partisipasi pegawai dalam pengambilan keputusan mempunyai pengaruh
signifikan dalan meningkatkan kepuasan kerja, baik pengaruh secara langsung
maupun pengaruh bersama-sama antar variabel. Pengamh partisipasi dalam
pengambilan keputusan mempunyai total pengaruh sebesar 34,97 0/o, kecukupan
informasi sebesar 28, 27 % dan keterbukaan komunikasi sebesar 24,04 %
Collections
- MT - Business [4063]
