Pendekatan Analisis Potofolio Kredit Dalam Mendukung Strategi Pengembangan Bisnis Ritel : Studi Kasus Di Pt. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Jakarta Kebayoran Baru
View/ Open
Date
2004Author
Putro, Andik Eko
Tanopruwito, Djoni
Daryanto, Arief
Metadata
Show full item recordAbstract
Hasil analisis koefisien kerelasi Spearman menunjukkan adanya hubungan antara motivasi dan partisipasi anggota koperasi baik pada ketiga kelompok anggota maupun masing-masing kelompok anggota KPRI Binarata. Untuk meningkatkan motivasi dan partisipasi anggota koperasi, upaya-upaya yang harus dilakukan oleh pengelola koperasi adalah mengangkat seorang manajer dalam kepengurusan koperasi, adanya. transparansi dalam manajemen keuangan koperasi terutama aliran kas (cash flow) koperasi, pelayanan di unit usaha simpan pinjam agar dapat dilakukan dengan proses yang cepat dan mudah, mengusahakan unit usaha/ jasa baru yang sesuai (focus) dengan kebutuhan anggota (seperti kredit perumahan/ tanah, kredit sepeda motor, pembayaran listrik, PDAM dan lain-lain), mengevaluasi dan mengendalikan tingkat harga barang/jasa koperasi agar mampu bersaing dengan harga pasar. meningkatkan jumlah transaksi anggota melalui diversifikasi dan kualitas layanan koperasi, meningkatkan kontinyuitas penyuluhan dengan bekerjasama dengan aparat pembina terkait (Dinas Koperasi), melibatkan anggota secara penuh dalam menyusun rencana koperasi, terutama yang menyangkut kepentingan anggota, peningkatan kemampuan pelayanan pengurus karyawan koperasi melalui progrm pendidikan dan pelatihan, menampung setiap masukan dari anggota terutama yang menyangkut penyalahgunaan keuangan koperasi...dst.
Collections
- MT - Business [4062]
