View Item 
      •   IPB Repository
      • Dissertations and Theses
      • Undergraduate Theses
      • UT - School of Veterinary Medicine and Biomedical Science
      • UT - Veterinary Clinic Reproduction and Pathology
      • View Item
      •   IPB Repository
      • Dissertations and Theses
      • Undergraduate Theses
      • UT - School of Veterinary Medicine and Biomedical Science
      • UT - Veterinary Clinic Reproduction and Pathology
      • View Item
      JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

      Beberapa masalah dalam pengendalian penyakit tetelo di Indonesia dan penyelesaiannya

      Thumbnail
      View/Open
      full text (7.828Mb)
      Date
      1983
      Author
      Harahap, Indra Ahmadi
      Malole
      Metadata
      Show full item record
      Abstract
      Skripsi ini membahas beberapa masalah dalam pengendalian penyakit Newcastle Disease di Indonesia antara lain keadaan iklim, burung-burung liar yang dengan mudah keluar masuk antar pulau, masih banyak nya masyarakat yang beternak ayam secara liar (di pedesaan) desaan), belum terorganisernya pelaksanaan vaksinasi di pedesaan, penyedian vaksin yang sangat terbatas, sering terdengar kasus-kasus adanya wabah penyakit ini di perusahaan perternakan unggas walaupun vaksinasi sudah dijalankan secara intensif dan adanya laporan tentang beredarnya vaksin- vaksin dibawah standard optimal potensi. Dalam skripsi ini juga dibahas usaha-usaha penyelesaian masalah-masalah di atas. Untuk peternakan di pedesaan, perlu diadakan efektifitas dalam penggunaan vaksin yang jumlah nya sangat terbatas, juga perlu diadakan pengorganisasian dalam memjalankan program vaksinasi. Untuk perusahaan peternakan unggas perlu diadakan penyampaian imformasi dalam bentuk hasil-hasil penelitian yang menunjang program vaksinasi. Disamping itu perlu pengawasan peredaran vaksin, sehingga tidak ditemukan lagi vaksin dibawah standard optimal potensi. Sedangkan usaha untuk membebaskan penyakit ini perlu dilakukan peningkatan jumlah vaksin sesuai dengan populasi unggasnya (khusus ayam kampung), memperketat peraturan tentang keluar masuk mya burung-burung liar baik antar pulau mau- pun lalulintas Internasional dan dalam kondisi yang memungkinkan dibuat peraturan pelarangan penggunaan vaksin aktif.
      URI
      http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/143650
      Collections
      • UT - Veterinary Clinic Reproduction and Pathology [2187]

      Copyright © 2020 Library of IPB University
      All rights reserved
      Contact Us | Send Feedback
      Indonesia DSpace Group 
      IPB University Scientific Repository
      UIN Syarif Hidayatullah Institutional Repository
      Universitas Jember Digital Repository
        

       

      Browse

      All of IPB RepositoryCollectionsBy Issue DateAuthorsTitlesSubjectsThis CollectionBy Issue DateAuthorsTitlesSubjects

      My Account

      Login

      Application

      google store

      Copyright © 2020 Library of IPB University
      All rights reserved
      Contact Us | Send Feedback
      Indonesia DSpace Group 
      IPB University Scientific Repository
      UIN Syarif Hidayatullah Institutional Repository
      Universitas Jember Digital Repository