Prestasi Kerja Penyaradan dengan Sistem Skyline Tipe Endless pada Pemanenan Kayu Rimba di Daerah Pegunungan, Studi Kasus di BKPH Cikajang, KPH Garut, Perum Perhutani Unit III Jawa Barat
Abstract
Perum perhutani adalah salah satu BUMN kehutanan yang bergerak dalam pengusahaan kayu Jati, kayu Rimba, hasil hutan non kayu dan pariwisata. Upaya peiiingkatan produktivitas Perhutani selain dari pengusahaan kayu Jati yaitu dengan mengupayakan peningkatan produklivitas pemanenan kayu Rimba (dalam hal ini kayu Pinus) yaitu dari segi penyaradannya sebagai salah satu mata rantai yang penting dari kegiatan pemanenan kayu Rimba. Penyaradan kayu Pinus (Pinus merkusii jungh. et de Vriese) di daerah pegunungan mengalami kesulitan karena daerahnya bertopografi curam dan bila disarad secara manual diansgap tidak manusiawi, oleh karena itu diambil pemecahannya dengan menggunakan sistem skyIine.
Collections
- UT - Forestry Products [2386]