Struktur pasar dan marjin Tataniaga bahan baku rotan untuk industri barang jadi di wilayah DKI Jakarta
View/ Open
Date
1992Author
Damayanti, Sri Wahyuni
Hardjanto
Soedaryanto
Metadata
Show full item recordAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui struktur pasar dan marjin tataniaga bahan baku rotan dari pedagang- pedagang rotan di DKI Jakarta sampai ke industri-industri barang jadi menengah/besar di DKI Jakarta.
Penelusuran penelitian dimulai dari masuknya rotan ke wilayah DKI Jakarta. Rotan yang masuk 100 % berasal dari luar Jawa. Bahan baku rotan yang diperdagangkan di DKI Jakarta terdiri dari 21 jenis rotan yang dibagi ke dalam beberapa kualitas dan bentuk-bentuk sortimen. Masing- masing sortimen mempunyai kegunaannya sendiri dalam produk barang jadi.
Collections
- UT - Forest Management [3207]
