Penggunaan sebaran beta majemuk pada consumer price index
View/ Open
Date
2010Author
Setianingsih, Lela
Budiarti, Retno
Siswandi
Metadata
Show full item recordAbstract
Family beta telah digunakan secara ekstensif selama seratus tahun lebih. Sebaran beta pertama
kali digambarkan pada interval [0,1] kemudian diperluas menjadi interval yang terbatas. Sebaran
beta dapat diterapkan pada hampir setiap bidang. Akan tetapi, sebaran beta lebih banyak
digunakan pada bidang ekonomi dan keuangan. Karya ilmiah ini bertujuan untuk membandingkan
sebaran beta standar dan sebaran beta majemuk pada Consumer Price Index. Berdasarkan
Goodness of fit, sebaran beta standar dan sebaran beta majemuk dapat digunakan pada Consumer
Price Index. Hasil uji rasio likelihood menunjukkan bahwa model sebaran beta majemuk lebih
baik dari pada model sebaran beta standar.
Collections
- UT - Mathematics [1487]
