Hubungan antara dosis infeksi biologi Ascaridia galli dan produktivitas ayam petelur
View/ Open
Date
1991Author
Tiuria, Risa
He, Simon
Muchlis, R.A
Tampubolon, M. P.
Metadata
Show full item recordAbstract
Untuk mengetahui hubungan antara dosis infeksi, biologi Ascaridia galli dan produktifitas ayam petelur, telah dilakukan penelitian dengan menggunakan 52 ekor ayam Hy sex brown betina umur 18 minggu. Penelitian ini menggunakan rancanganacak lengkap dengan 10 perlakuan yang masing-masing 5 ulangan (5 ekor ayam). Sembilan perlakuan terdiri dari Sembilan dosis yang berbeda-beda, sedangkan satu perlakuan lain merupakan control tanpa infeksi. Dosis telur infektif Ascaridia galli berupa deret ukur dengan bilangan dasar4. …dst
Collections
- MT - Veterinary Science [974]
