Analisis kelembagaan dan efisiensi usaha ternak ayam broiler di Bali dalam kaitannya dengan Keppres No. 22 tahun 1990: studi kasus di Kabupaten Klungkung
View/ Open
Date
1995Author
Kayana, I Gusti Ngurah
Kuntjoro, H
Simatupang, Pandjar
Mudikdjo, Koeswardhono
Metadata
Show full item recordAbstract
Suatu hal yang menarik untuk diungkapkan mengenai kelembagaan dan efisiensi usahaternak ayam broiler, sebab hal ini sangat erat kaitannya dengan peningkatan pendapatan petani/peternak ayam broiler. Secara aktual besarnya keuntungan yang diperoleh oleh peternak ayam broiler tergantung dari kemitraan dalam kelembagaan dan efisiensi produksinya. deskriptif, Analisis kelembagaan diungkapkan secara sedangkan efisiensi produksi diduga dengan fungsi keuntungan yang diturunkan dari fungsi produksi Cobb-Douglass.
Dalam kondisi demikian, suatu pertanyaan yang memerlukan jawaban adalah: (1) Apakah Keppres No.22/90 menja- min kemitraan yang saling menguntungkan dalam kelembagaan usahaternak ayam broiler?; broiler sudah efisien? Apakah usahaternak ayam ..dst
Collections
- MT - Agriculture [4005]
