Search
Now showing items 1-10 of 43311
Status Kesehatan Induk Ikan Lele Clarias gariepinus pada Sistem Bioflok Dengan Penambahan Chlorella sp.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Kegiatan budidaya ikan lele memiliki berbagai permasalahan, diantaranya
adalah ketersediaan benih dengan jumlah yang memadai dan kualitas benih yang
baik. Salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah meningkatkan kualitas ...
Model Rain Garden sebagai Media Manajemen Stormwater di Kota Tangerang Selatan.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Menurunnya kualitas dan kuantitas air merupakan masalah yang dihadapi kota-kota
besar di Indonesia. Fenomena ini disebabkan oleh persepsi water back landscape
dimana badan air kurang dianggap sebagai bagian yang penting ...
Gen Alkenal Reduktase Asal Padi (Oryza sativa L.): Isolasi dan Karakterisasi Ekspresi serta Analisis Fungsi Promoter Spesifik Akar
(IPB (Bogor Agricultural University), 2019)
Pemilihan gen target yang akan diinsersikan ke dalam genom tanaman
dalam kegiatan rekayasa genetika tanaman merupakan salah satu hal yang penting
dalam menentukan keberhasilan perbaikan sifat yang diinginkan. Gen target ...
Gambaran Kondisi Kesehatan Anjing Pelacak Narkoba dan Pelacak Umum Melalui Analisis Nilai Blood Urea Nitrogen dan Kreatinin.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Unit K-9 Direktorat Polisi Satwa Kepolisian Republik Indonesia (Polri)
memanfaatkan indra pembau anjing yang sangat baik untuk menjadi pelacak
narkotika dan obat-obatan terlarang (narkoba) dan pelacak umum. Pelatihan
kelompok ...
Histopatologi Otot Paha Ayam Sentul Dengan Antibodi Maternal Anti-Myostatin.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Ayam sentul merupakan ayam lokal unggulan yang memiliki produktivitas cukup baik dan juga sebagai ayam dwiguna. Berdasarkan keunggulan ayam sentul tersebut, inisiatif untuk meningkatkan produktivitas ayam Sentul dalam ...
Peran dan Sinergi POPT-PHP dalam Keberhasilan Penerapan PHT di Desa Besur, Kecamatan Sekaran, Kabupaten Lamongan.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Implementasi PHT (Pengendalian Hama Terpadu) di lapangan telah
menyimpang dari undang-undang karena kurangnya pendidikan bagi petani. POPTPHP
berpotensi menjadi aktor penggerak penerapan PHT dengan melakukan
inisiatif ...
Histopatologi Otot Dada Ayam Sentul Yang Memiliki Antibodi Maternal Anti-Myostatin.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Myostatin (MSTN) atau growth and differentiation factor-8, merupakan regulator
negatif pertumbuhan otot. Hilangnya fungsi MSTN dapat menyebabkan hipertrofi
dan hiperplasia pada otot ayam. Penelitian ini bertujuan untuk ...
Pemberian Hormon Oksitosin pada Induk Plati Koral Xhiphophorus maculatus untuk Penyeragaman Waktu Kelahiran Anak melalui Metode Perendaman.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Ikan plati koral memiliki reproduksi yang unik karena bereproduksi secara
ovovivipar (livebearer), namun dengan waktu kelahiran anak yang tidak serentak
dan menyebabkan keberagaman ukuran anak ikan plati koral. Hal ini ...
Antibakteri Polisakarida Rumput Laut dan Pengaruh Pemberiannya terhadap Produksi dan Kualitas Telur Ayam Lohman.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Rumput laut merupakan tanaman potensial sumber serat yang banyak
dimanfaatkan sebagai bahan pangan, industri makanan, bahan baku kosmetik,
farmasi, dan bioteknologi. Rumput laut diklasifikasikan menjadi empat kelas
berdasarkan ...
Kelimpahan dan Keanekaragaman Fauna Tanah pada Enam Ekosistem yang Berbeda di Kecamatan Mentebah Kabupaten Kapuas Hulu, Kalimantan Barat.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2019)
Peranan fauna tanah sedikit sekali menjadi pertimbangan bagi pelaku pertanian, padahal fauna tanah dapat menjadi salah satu faktor tanah penentu bagi yang subur dan sehat. Fauna tanah sebagian besar berperan sebagai ...