Browsing UT - Faculty of Veterinary by Title
Now showing items 496-515 of 2454
-
Gambaran sel darah merah domba ekor tipis yang diinfeksi larva infektif (l3 ) haemoncus contortus
(2014)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh derajat infeksi H. contortus terhadap gambaran jumlah sel darah merah, kadar hemoglobin dan nilai hematokrit pada domba ekor tipis. Sebanyak 20 ekor domba ... -
Gambaran Anatomi Dan Histologi Lidah Musang Luwak (Paradoxurus Hermaphroditus)
(2015)Tujuan penelitian ini adalah mempelajari morfologi makroskopis dan mikroskopis lidah musang luwak. Penelitian ini menggunakan awetan lidah dari 3 ekor musang luwak. Preparat diproses kemudian diwarnai dengan perwarnaan ... -
Gambaran antibodi anti avian influenza h5 pada ayam petelur yang divaksinasi dengan vaksin ai h5n1 inaktif isolat tahun 2007 ayu
(2011)Avian Influenza (AI) as well known as Avian flu or bird flu, is one of the important disease that occured in birds, especially chickens and caused by influenza virus type A. Vaccines have been used in AI control programs ... -
Gambaran Bobot Badan Ayam Pedaging yang diinfeksi Eimeria tenella dengan Dosis Bertingkat.
(2017)Koksidiosis merupakan suatu penyakit yang umum terjadi pada ayam yang disebabkan oleh genus Eimeria sp. Eimeria tenella merupakan salah satu spesies yang menyerang bagian sekum serta menyebabkan hemoragi. Penyakit ... -
Gambaran butir darah merah, hemoglobin dan hematokrit tikus putih jantan umur 1 sampai 21 hari
(2002)Fifty five experiment male rats from Sprague-Dawley were used to study red blood cell count, haemoglobine value and packed cell volume at 1 to 21 days old. The research was done at The Laboratory of Physiology, Departement ... -
Gambaran Dan Profil Sel Darah Putih Pada Lumba-Lumba Hidung Botol (Tursiops Aduncus) Di Pusat Konservasi Mamalia Air Pt. Wersut Seguni Indonesia
(2014)Dewasa ini lumba-lumba yang merupakan mamalia laut mulai dimanfaatkan oleh manusia untuk berbagai tujuan. Upaya pemantauan dan pencegahan kesehatan dilakukan dengan melihat gambaran darahnya. Penelitian ini bertujuan untuk ... -
Gambaran darah anjing sebelum dan sesudah pengambilan limpa
(1987)Limpa di dalam tubuh memlilki beberapa fungsl yang cukup penting, tetapi limpa bukan sebagai alat vital untuk kehidupannya. Pada beberapa keJadian serlng dltemul adanya kelainan 1 limpa akibat trauma, abses, tumor, nekrosa ... -
Gambaran Darah Ayam yang diberi Kunyit, Temu Putih dan Bawang Putih sebagai Pengendalian Penyakit Chronic Respiratory Disease.
(2016)Eritrosit mengandung hemoglobin yang berfungsi dalam pemenuhan kebutuhan oksigen, sedangkan leukosit berperan dalam proses kekebalan tubuh. Penelitian ini bertujuan untuk melihat jumlah eritrosit, kadar hemoglobin,nilai ... -
Gambaran darah dan gambaran histopatologi beberapa organ ayam yang di beri pakan oncom hitam
(1987)Tidak sedikit hasil pertanian yang telah diproduksi dengan susah payah, ternyata selain dapat mengalami kerusakan dan kehilangan, juga menghasilkan hasil sampingan yang sebetulnya punya potensi untuk dikembangkan sebagai ... -
Gambaran Darah Kambing yang Diinfeksi Metaserkaria Fasciola gigantica
(2013)This research was conducted to investigate the blood profile of infected goat with Fasciola gigantica metacercariae. A total of 20 male goats, six old months were allocated in three groups namely F1 that infected with 200 ... -
Gambaran darah komodo (Varanus komodoensis) di Taman Margasatwa Ragunan
(2012)This study was conducted to get the hematology and blood biochemistry profile of Komodo dragons at Ragunan Zoo. A total of 18 adult dragons were used. Blood was drawn as much as 2 mL whole blood for hematology and 3 mL for ... -
Gambaran darah kucing kampung, Felis domestica di daerah Bogor
(2006)Beberapa faktor yang dapat menyebabkan perbedaan pada gambaran darah tiap individu adalah perbedaan umur, lingkungan bahkan perbedaan jenis kelamin. Penelitian ini dilakukan untuk untuk mengetahui gambaran hematologi kucing ... -
Gambaran Darah Macaca Fascicularis Betina Dewasa Sebelum Dan Sesudah Masa Penampungan Di Tempat Eksportir
(1987)Berbagai macam perlakuan dan kondisi yang dialami hewan (Macaca Fascicularis) sebelum digunakan, dapt menimbulkan perubahan pada kondisi fisiologinya. Penampungan sementara ditempat eksportir merupakan usaha untuk memperbaiki ... -
Gambaran darah mencit (Mus musculus albinus) pada proses persembuhan luka yang diberi salep fraksi etil asetat dan fraksi air rimpang kunyit (Curcuma longa Linn.)
(2009)Penelitian ini bertujuan mengetahui aktivitas pemberian sediaan topikal dalam bentulc salep dari ekstrak rimpang kunyit (Curcuma longa Linn.) terhadap gambaran darah dalam proses persembuhan luka pada mencit putih (Mus ... -
Gambaran Darah Merah Anak Domba yang Dilahirkan oleh Induk Domba dari Disuperovulasi sebelum Perkawinan
(2013)This research was conducted to study the effect of superovulation of ewes prior to mating on lambs erythrocytes, such as erythrocytes count (RBC), hematrocit percentage (PCV), and haemoglobin concentration (Hb) on the first ...