Search
Now showing items 31-40 of 88
Kandungan Asam Askorbat (ASA) dan Aktivitas Askorbat Peroksidase (APX) pada Tanaman Biduri (Calotropis gigantea) yang Mengalami Cekaman Kekeringan
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Tanaman biduri (Calotropis gigantea) merupakan perdu yang tumbuh liar di pesisir pantai, dataran tinggi, tanah keras dan berkapur dengan kandungan air rendah. Salah satu mekanisme tumbuhan terhadap cekaman kekeringan adalah ...
Analisis Efektivitas Perlakuan Pendahuluan terhadap Perkecambahan Benih Kacang Tanah (Arachis hypogaea) dan Kacang Hijau (Vigna radiata)
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Fabaceae merupakan kelompok tanaman yang jenisnya banyak dimanfaatkan
sebagai tanaman pangan. Jenis yang paling banyak dimanfaatkan antara lain
kacang tanah (Arachis hypogaea) dan kacang hijau (Vigna radiata). Penelitian ...
Analisis Struktur Sekretori dan Histokimia Tanaman Terung Gelatik (Solanum melongena L.).
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Terung gelatik (Solanum melongena L.) merupakan tanaman yang memiliki buah berbentuk bulat, kecil, dan berwarna hijau. Terung gelatik biasanya dikonsumsi sebagai lalapan segar. Terung gelatik berpotensi menjadi obat ...
Anatomi Daun Beberapa Kultivar Nangka (Artocarpus heterophyllus Lam.) Koleksi Taman Buah Mekarsari Bogor
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Taman Buah Mekarsari Bogor mengembangkan beberapa kultivar nangka
di antaranya kultivar Telanjang, Mini, Bubur, dan Dulang. Keempat kultivar
tersebut dibedakan berdasarkan keunikan buahnya. Keragaman kultivar nangka
sangat ...
Karakterisasi Lipase dan Kloning Gen α/β Hidrolase dari Acinetobacter junii Asal Tanah Terkontaminasi Oli Bekas Kendaraan Bermotor
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Lipase merupakan enzim yang dapat mengkatalisis proses hidrolisis senyawa trigliserida menjadi asam lemak dan gliserol. Pemanfaatan lipase sudah banyak digunakan dalam produksi skala industri, terutama lipase yang bersumber ...
Diversity of Mites in Litter of Chicken and Horse Farms
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Tungau (Acari : Arachnida) mempunyai ukuran tubuh relatif kecil (kurang dari 1000 μm), bentuk tubuh bulat atau oval, berwarna putih kekuningan atau kecoklatan, dan memiliki 4 pasang tungkai. Tubuh tungau terbagi menjadi ...
Morfometri Wajah Suku Baduy, Banten, Indonesia.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Morfometrik adalah metode untuk menggambarkan dan membandingkan bentuk sampel suatu organisme secara statistik. Morfometrik dibagi menjadi dua kelompok yaitu morfometrik tradisional dan morfometrik geometrik. Salah satu ...
Potensi Cendawan yang Berasosiasi dengan Serangga Mati sebagai Anti Cendawan dan Antioksidan
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Berbagai jenis cendawan telah banyak dimanfaatkan sebagai sumber anti cendawan dan antioksidan. Namun cendawan yang berasosiasi dengan serangga mati asal Indonesia belum banyak diteliti kemampuannya. Oleh karena itu ...
Sifat Anatomi dan Kualitas Serat Kayu Sangat Kurang Dikenal Suku Icacinaceae: Apodytes, Citronella, Gomphandra, Gonocaryum, Medusanthera, dan Uranda
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Penelitian sifat dasar kayu, yang meliputi berbagai macam aspek
pengujian seperti anatomi, fisik, mekanik, kimia dan keawetan, dilakukan untuk
mengetahui kemungkinan penggunaan kayu. Jenis kayu sangat kurang dikenal
merupakan ...
Perbandingan Warna Produk Antropogenik Plastik sebagai Perangkap Serangga di Empat Lokasi Berbeda Kampus IPB Dramaga, Bogor, Jawa Barat.
(Bogor Agricultural University (IPB), 2018)
Produk antropogenik merupakan produk dari kegiatan manusia yang
berpotensi merusak lingkungan, misalnya plastik. Keberadaan plastik
memengaruhi aktivitas dan keanekaragaman hewan dalam hal ini serangga.
Tujuan penelitian ...