Browsing UT - Soil Science and Land Resources by Title
Now showing items 2655-2674 of 2722
-
Transferability of Soil Moisture Model Developed from Sentinel-1 SAR Data
(2021-09-06)Soil moisture serves as one of the important variables in hydrological processes or climate change. The availability of water in agricultural fields is also a critical information for agriculture, where drought events ... -
Transformasi citra landsat TM dan pengaruhnya terhadap ketelitian klasifikasi penutupan/penggunaan lahan: Studi kasus Sub DAS Cimuara-Cibeureum, kawasan DAS Cimanuk Hulu, Jawa Barat
(2001)Penggunaan data citra satelit semakin meningkat seiring dengan kemudahan yang ditawarkan oleh teknologi penginderaan jauh. Landsat TM merupakan salah satu varian dari Landsat yang telah ada sebelumnya. Dalam pemanfaatannya ... -
Tren Perubahan Tutupan Lahan dan Keberlanjutan Pembangunan Kota Depok
(2022)Sebagai bagian dari wilayah metropolitan Jakarta atau Jabodetabek yang saat ini masih terus berkembang, Kota Depok banyak mengalami perubahan fisik secara pesat. Pembangunan suatu wilayah biasanya beriringan dengan proses ... -
Turnover Bahan Organik Tanah Di Bawah Tegakan Pinus (Pinus Merkusii Jungh. Et De Vriese) Dan Damar (Agathis Lorantifolia Salibs.) Di Resort Bodogol, Taman Nasional Gunung Gede Pangrango
(2016)Bahan organik tanah (BOT) merupakan bahan yang penting bagi tanah, baik secara fisik, kimia, maupun biologi tanah. Kadar BOT umumnya sedikit tetapi perannya sangat penting bagi tanah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ... -
Turnover Bahan Organik Tanah di Bawah Tegakan Pinus (Pinus Merkusii Jungh. et de Vriese) dan Damar (Agathis lorantifolia Salibs.) di Resort Bodogol, Taman Nasional Gunung Gede Pangrango
(2016)Bahan organik tanah (BOT) merupakan bahan yang penting bagi tanah, baik secara fisik, kimia, maupun biologi tanah. Kadar BOT umumnya sedikit tetapi perannya sangat penting bagi tanah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ... -
Turnover Bahan Organik Tanah di Bawah Tegakan Pinus (Pinus Merkusii) di Taman Wisata Alam Gunung Pancar dan Hutan Penelitian Dramaga
(2016)Bahan organik tanah (BOT) merupakan komponen terpenting dalam memperbaiki kualitas tanah. Bahan organik dalam tanah umumnya sedikit sehingga perlu dipertahankan dan ditingkatkan. Kandungan BOT antara lain tergantung ... -
Turnover Bahan Organik Tanah pada Berbagai Tipe Vegetasi di Ekosistem Mangrove Desa Blanakan, Kecamatan Blanakan Kabupaten Subang
(2014)Soils on mangrove ecosystem generally contain higher C-org than mineral soils on terrestrial ecosystem. The organic matter remained in soil as carbon deposit should be protected for its existence. This research aims to ... -
Turnover Bahan Organik Tanah pada Tegakan Akasia (Acacia mangium Willd.) di RPH Maribaya dan RPH Jagabaya, BKPH Parung Panjang Bogor
(2015)Akasia memiliki produksi serasah yang tinggi dan susunan kimia serasah yang tidak mudah terdekomposisi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kadar BOT dan lama turnover di bawah tegakan Acacia mangium Willd. di kawasan ... -
Tutupan/Penggunaan Lahan, Pola Ruang, dan Perkembangan Wilayah di Daerah Perbatasan Kabupaten dan Kota Bogor
(2021)Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) merupakan arahan kebijakan dan strategi pemanfaatan ruang wilayah yang dijadikan acuan oleh Pemerintah Pusat maupun Daerah. RTRW Kabupaten Bogor ditetapkan melalui Peraturan Daerah (Perda) ... -
Uji coba pompa air kincir angin sebagai alternatif penyediaan air irigasi pada lahan pertanian hortikultura
(2003)Komoditas hortikultura merupakan salah satu komoditas yang mempunyai keunggulan komparatif. Telah banyak usaha yang dilakukan untuk meningkatkan produksi hortikultura diantaranya melalui ekstensifikasi akan tetapi lahan ... -
Uji daya hasil pendahuluan dan uji mutu beras beberapa galur F6 padi (oryza sativa L.) yang dijadikan sebagai galur harapan padi tipe baru (PTB) pada kondisi sawah
(2003)Limbah cair sisa pengolahan tepung ikan mengandung unsur hara yang dapat menjadi sumber pupuk alternatif khususnya unsur hara nitrogen, fosfor dan kalium, diharapkan mampu meningkatkan pertumbuhan dan produksi tanaman. ... -
Uji Degradasi Citra Sar (Synthetic_Aperture Radar) Sir-B (Shuttle Imaging Radar-B)
(1990)Sistem radar memiliki karakteristik yang spesifik, yaitu penggunaan panjang gelombang tunggal. Salah satu masalah yang dihadapi pada studi aplikasi radar adalah kehadiran spekel yang dapat menguranhi atau bahkan menghilangkan ... -
Uji Efektivitas Pupuk Hayati Fungi Mikoriza Arbuskula (FMA) pada Bibit Kelapa Sawit (Elaeis guineensis Jacq.) di Nursery
(2023)Kelapa sawit (Elaeis quineensis Jacq.) merupakan salah satu tanaman perkebunan penghasil minyak nabati yang menjadi komoditas unggulan di Indonesia. Pemberian pupuk hayati menjadi salah satu alternatif untuk ... -
Uji Efektivitas Bakteri Pemicu Tumbuh Tanaman Penyusun Pupuk Hayati Provibio.
(2014)The use of biofertilizers is expected to improve soil health, stimulate plant growth and increase crop production. In connection with the utilization of microbial biofertilizers, quality testing needs to be done periodically ... -
Uji Efektivitas Beberapa Takaran Pupuk Majemuk Dan Tunggal N-P-K Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Kubis (Brassicca Oleracea Cv. Capitata) Pada Andisol, Lembang (Bandung)2
(2003)Program intensifikasi memegfulg peranan penting dalam upaya peningkatan produksi kubis. Pemenuhan kebutuhan hara tanaman yang memadai melalui pemberian pupuk berimbang dengan mempertimbangkan jenis, takaran, waktu, dan ... -
Uji Efektivitas Dosis Pupuk Hayati terhadap Pertumbuhan Tanaman Nanas (Ananas Comosus L. Merr) pada Fase Vegetatif
(2023)Tanaman nanas merupakan komoditas unggulan di Indonesia, produksi tertinggi berada di Provinsi Lampung. Penggunaan pupuk anorganik di Lampung sangat tinggi hal ini disebabkan karena tingkat kesuburan tanah yang rendah. ... -
Uji Efektivitas Formulasi Senyawa Humat pada Komoditas Padi (Inpara 3) di Lahan Pasang Surut Kalimantan Selatan
(2024)Lahan pasang surut di Kalimantan Selatan dimanfaatkan sebanyak 24% sebagai lahan sawah rawa pasang surut untuk budidaya padi. Lahan pasang surut memiliki karakteristik di antaranya pH yang masam, Al-dd tinggi, dan kadar ... -
Uji Efektivitas Mikrob Anti Hama, Anti Bau dan Dekomposer yang terkandung dalam Pupuk Hayati “Provibio”
(2014)Biofertilizer quality tests should be done to analyze the content, the benefits and the risks to meet the biofertilizer quality standards. The study was conducted by testing the effectivity of microbe against pest, odor ...