Browsing UT - Silviculture by Title
Now showing items 1047-1066 of 1105
-
Teknik dan biaya budidaya jabon (Anthocephalus cadamba Miq.) oleh petani kayu rakyat
(2013)Jabon (A. cadamba) has been cultivated in Bogor social forest since 2008. Research about technic and cost of jabon cultivation in the social forest is needed because difference by location and probably has impact to ... -
Teknik pemanfaatan anakan alam puspa (Schima Wallichii (DC.) Korth.) di hutan pendidikan Gunung Walat (HPGW), Sukabumi
(2013)The objectives of this study were learning the techniques of utilizing puspa (Schima wallichii (DC.) Korth.) wildlings in Gunung Walat (GWUF), Sukabumi, as planting stocks and studying the respond of these wildlings which ... -
Teknik Pematahan Dormansi Benih dan Pengaruh Waktu Penyapihan Terhadap Pertumbuhan Bibit Gamal (Gliricidia sepium).
(2020)Gliricidia sepium merupakan sumber biomassa yang dapat dikembangkan menjadi energi. Perbanyakan gamal dapat dilakukan secara generatif melalui benih. Namun, benih memiliki dormansi yang dapat menghambat perkecambahannya, ... -
Teknik Pembibitan Kayu Putih (Melaleuca Cajuputi) Secara Vegatatif Di Persemaian Perusahaan Batubara Pt Bukit Asam (Persero), Tbk
(2017)Kayu putih (Melaleuca cajuputi) merupakan jenis pohon penghasil hutan bukan kayu berupa minyak kayu putih. Jenis ini memiliki kemampuan bertunas yang baik, sehingga untuk menumbuhkan tunas-tunas muda dapat dilakukan dengan ... -
Teknik Penyiapan Lahan oleh Masyarakat Sekitar Hutan Taman Nasional Way Kambas Provinsi Lampung.
(2015)Way Kambas National Park (TNWK) is the conservation area in the form of a national park located at Lampung Province. One of the problems experienced in TNWK is a forest fire that occurred. The fire seems to be triggered ... -
Teknik Penyimpanan dan Skarifikasi Benih Pala (Myristica Fragrans Houtt.) dalam Rangka Uji Viabilitas Benih
(2021)Benih pala termasuk benih yang memiliki kulit benih yang keras, sehingga dapat menghambat proses perkecambahan benih. Selain itu benih ini merupakan benih rekalsitran yang tidak dapat disimpan dalam waktu yang lama. ... -
Teknik Penyimpanan Stek Batang Gamal (Gliricidia sepium) untuk Penanaman : Media dan Lama Penyimpanan serta Zat Pengatur Tumbuh
(2020)Gamal (Gliricidia sepium) merupakan tanaman yang memiliki banyak manfaat baik secara ekologi maupun ekonomi. Gamal memiliki potensi besar untuk dikembangkan sebagai bahan baku energi baru dan terbarukan di Indonesia. ... -
Teknik Penyimpanan Stump Kaliandra Merah untuk Penanaman: Media dan Lama Penyimpanan serta Zat Pengatur Tumbuh
(2020)Kaliandra merah (Calliandra calothyrsus) perlu dilakukan perbanyakan agar dapat berkelanjutan sebagai sumber energi terbarukan pengganti bahan bakar fosil. Stump kaliandra merah membutuhkan teknik penyimpanan yang tepat ... -
Teknik Produksi Bibit Gamal (Gliricidia sepium) dengan Stump dan Stek untuk Penanaman
(2021-08)Gamal (Gliricidia sepium) merupakan tanaman yang dapat dimanfaatkan sebagai sumber energi alternatif pengganti bahan bakar fosil yang keberadaannya semakin sedikit dan tidak dapat diperbaharui. Gamal memiliki potensi besar ... -
Tingkat Keparahan dan Intensitas Penyakit Karat Tumor Tegakan Sengon (Paraserianthes falcataria (L.) Nielsen) pada Hutan Rakyat di Bogor
(2014)Sengon (Paraserianthes falcataria (L.) Nielsen) merupakan salah satu jenis tanaman yang dipilih masyarakat desa sebagai tanaman hutan rakyat. Penanaman sengon juga dapat dilakukan dengan pola tanam monokultur. Pola tanam ... -
Tingkat Pengetahuan Masyarakat Tentang Kebakaran Hutan dan Lahan di Desa Tumbang Nusa dan Desa Kalampangan, Provinsi Kalimantan Tengah.
(2018)Kebakaran hutan dan lahan menjadi salah satu ganguan hutan yang sering terjadi di Indonesia. Kebakaran hutan dan lahan di Indonesia sebagian besar disebabkan oleh aktivitas manusia . Pendidikan merupakan salah satu ... -
Tipologi Lahan Dan Kondisi Vegetasi Kawasan Mangrove Di Bulaksetra, Kabupaten Pangandaran, Provinsi Jawa Barat
(2015)Luas hutan mangrove yang terdapat di Indonesia umumnya mengalami kerusakan sehingga perlu dilakukan upaya rehabilitasi. Upaya rehabilitasi dilakukan berdasarkan data aktual di lokasi yang direhabilitasi. Kawasan mangrove ... -
Tree Health Analysis for Apocynaceae, Myristicaceae, Flacourtiaceae, Achariaceae, and Salicaceae Families in Bogor Botanical Garden (BBG)
(2021)Bogor Botanical gardens (BBG) is a world professional plant collection with important assets whose existence needs to be maintained. Tree damage in BBG should be recognized appropriately by knowing the type and location ... -
Tree Health Analysis for Apocynaceae, Myristicaceae, Flacourtiaceae, Achariaceae, and Salicaceae Families in Bogor Botanical Garden (BBG)
(2021)Bogor Botanical gardens (BBG) is a world professional plant collection with important assets whose existence needs to be maintained. Tree damage in BBG should be recognized appropriately by knowing the type and location ... -
Tree’s growth evaluation in revegetation of post-mining land owned by PT. Vale Indonesia. Ltd, Sorowako, South-Sulawesi
(2012)Reclamation and revegetation activities conducted by mining company to improve the function of land that has been affected due to the opening of the area is not easy. Evaluation of growth status is one of ways that can be ... -
Uji Antagonis Trichoderma harzianum terhadap Botryodiplodia sp. Penyebab Penyakit Mati Pucuk pada Jabon (Anthocephalus cadamba) secara in Vitro
(2014)Frenquently issues emerge on jabon (A. cadamba) plantations development is Botryodiplodia sp. aggression that cause dieback desease. Biology control is necessary as effort to hamper pathogen growth with lowest environmental ... -
Uji Antagonis Trichoderma harzianum terhadap Rhizoctonia sp. Penyebab Penyakit Hawar Daun pada Jabon (Anthocephalus cadamba (Roxb.) Miq.) secara in Vitro
(2015)Jabon (A. cadamba) merupakan salah satu jenis pohon cepat tumbuh yang diminati oleh industri kayu lapis dan industri pulp dan kertas karena riapnya yang besar dengan daur yang pendek. Salah satu penyakit yang menyerang ... -
Uji Coba Seedball Benih Cempedak diperkaya dengan Trichoderma spp. di Lahan Bekas Tambang Bauksit Kalimantan Barat
(2023)Kegiatan pertambangan memiliki dampak gangguan lingkungan antara lain hilangnya vegetasi hutan, flora dan fauna serta lapisan tanah pucuk. Perbaikan lahan bekas tambang dapat dilakukan dengan kegiatan revegetasi salah ... -
Uji Daya Hambat Ekstrak Tanin Kulit Kayu Afrika (Maesopsis eminii) Terhadap Botryodiplodia sp. Secara In Vitro
(2018)Botryodiplodia sp. merupakan fungi patogen dengan kisaran inang yang luas. Kejadian penyakitnya mencapai 100% dengan tingkat keparahan 38%. Hal ini berpotensi mengganggu budidaya tanaman kehutanan dengan timbulnya kerugian ... -
Uji Daya Hambat Pestisida Berbahan Dasar Ekstrak Tanaman Terhadap Botryodiplodia sp. Penyebab Penyakit Daun Jabon
(2021)Permasalahan yang terjadi dalam pembudidayaan jabon di persemaian adalah adanya serangan penyakit. Salah satu penyakitnya adalah mati pucuk, hawar daun, dan bercak daun yang disebabkan oleh Botryodiplodia sp.. Jika tidak ...