UT - Communication and Community Development: Recent submissions
Now showing items 121-140 of 2313
-
Dampak Aktivitas Pertambangan Emas Tanpa Izin terhadap Kesejahteran Rumah Tangga Gurandil
(2015)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara faktor-faktor pendorong munculnya gurandil dengan aktivitas yang dilakukan oleh gurandil dalam melakukan penambangan emas tanpa izin dan hubungannya dengan ... -
Dampak Perubahan Struktur Penguasaan Lahan Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Lingkar Kampus IPB Dramaga Di Kota Bogor
(2015)Penelitian ini bertujuan menganalisis faktor-faktor sosial dan ekonomi yang berhubungan dengan konversi di Kelurahan Situgede, menganalisis pembentukan struktur penguasaan lahan dan pembentukan sosial ekonomi masyarakat, ... -
Dampak Aktivitas Produksi Tambang Semen Tonasa terhadap Tingkat Kesejahteraan Masyarakat di Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan
(2015)Pertumbuhan penduduk Indonesia mengalami peningkatan. Peningkatan ini tidak diikuti dengan penambahan jumlah wilayah yang tersedia di muka bumi. Sekitar 237.641.326 jiwa penduduk Indonesia kini harus menggantungkan hidupnya ... -
Hubungan Penyelenggaraan Penyuluhan dan Tingkat Adopsi Pertanian Organik Sayuran di Desa Ciputri, Pacet, Kabupaten Cianjur
(2015)Pertanian organik merupakan sistem pertanian yang telah dikenal cukup lama di Indonesia. Pertanian organik terus disosialisasikan kepada para petani namun sampai saat ini masih cukup banyak petani yang belum mengadopsi ... -
Dampak Pengembangan Ekowisata terhadap Kondisi Sosial Ekologi Masyarakat di Gili Trawangan
(2015)Ekowisata merupakan bagian dari kegiatan wisata yang bertujuan untuk mengagumi keindahan alam dan budaya dengan tidak memberikan dampak negatif pada lingkungan (konservasi) dan memberikan keuntungan terhadap komunitas lokal ... -
Relasi Praktik Politik Etnik dengan Kesejahteraan Kelompok Etnik
(2015)Etnisitas sebagai simbol identitas kerap dimanfaatkan sebagai alat untuk memperebutkan kekuasaan politik dan menarik dukungan kelompok etnik. Fenomena ini seharusnya dapat menyumbang peningkatan kesejahteraan bagi kelompok ... -
Persepsi Masyarakat, Modal Sosial, dan Taraf Hidup Pengelola Hasil Hutan Bukan kayu (HHBK)
(2015)KPHL Rinjani Barat sebagai satu unit pengelolaan di tingkat tapak, merupakan salah satu langkah strategis untuk mengoptimalkan fungsi sumber daya hutan. Satu diantara cara mengoptimalkan langkah tersebut ialah dengan ... -
Analisis Diversifikasi Usaha Rumah Tangga terhadap Tingkat Kesejahteraan Keluarga Petani
(2015)Menganalisis faktor-faktor yang hubungannya dengan diversifikasi yang dilakukan oleh rumah tangga petani dan menganalisis hubungan diversifikasi usaha dan kesejahteraan petani adalah dengan melakukan sensus petani. Metode ... -
Efektivitas Strategi Komunikasi Perubahan Perilaku Program Percepatan Penurunan Stunting di Pedesaan (Kasus: Desa Sirnaresmi, Kecamatan Gunungguruh, Kabupaten Sukabumi).
(2025)Stunting merupakan masalah kesehatan yang serius di Indonesia, terutama di daerah pedesaan yang berdampak pada pertumbuhan dan perkembangan anak. Penelitian ini bertujuan untuk Menganalisis efektivitas strategi ... -
Pengaruh Pengembangan Wisata Bahari terhadap Aktivitas Perikanan dan Strategi Nafkah Nelayan Tanjung Benoa
(2014)Pariwisata bahari Tanjung Benoa telah menjadi tujuan water sport bagi masyarakat dunia. Berbagai upaya pembangunan dan pengembangan menjadikan daerah ini mengalami perubahan yang signifikan. Penelitian ini bertujuan untuk ... -
Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kinerja Aparatur di Pemerintahan Desa
(2014)Tuntutan akan pelayanan publik yang memenuhi kebutuhan masyarakat kini kian menjadi isu yang terus berkembang. Tidak terkecuali pelayanan publik di dalam pemerintahan daerah memerlukan kinerja yang positif untuk memaksimalkan ... -
Perubahan Sosial Masyarakat Desa Bangunjaya Sejak Tahun 1980-an
(2013)Hasil penelitian menunjukkan bahwa modernisasi yang diawali dengan pembangunan yang terjadi pada tahun 1985 di Desa Bangunjaya memberikan pengaruh pada kehidupan masyarakat. Pengaruh yang ditimbulkan adalah perubahan pada ... -
Pengaruh Kemitraan Pabrik Gula Karangsuwung Kabupaten Cirebon terhadap Tingkat Kesejahteraan Petani Tebu
(2013)Kemitraan dalam perkebunan merupakan hubungan yang saling menguntungkan, saling menghargai, saling bertanggungjawab, saling memperkuat, dan saling ketergantungan antara perusahaan dengan pekebun. Namun adanya ketidaksetaraan ... -
Pengaruh Peran Pendampingan Terhadap Tingkat Partisipasi Peserta Program Pemberdayaan Ekonomi (Kasus Pemberdayaan Ekonomi Di Tiga Desa Binaan Lembaga Masyarakat Mandiri, Wilayah Zona Madina, Kabupaten Bogor)
(2012)Program Klaster Mandiri Zona Madina merupakan program terpadu Dompet Dhuafa (DD) yang berorientasi pada perbaikan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat secara menyeluruh. Masyarakat miskin atau mustahik adalah sasaran ... -
Agenda Setting Informasi Pertanian dalam Program Pelangi Desa pada Siaran TVRI Jawa Barat (Kasus: Desa Arjasari, Kecamatan Arjasari, Kabupaten Bandung dan Program Pelangi Desa Periode 22 Februari 2012 sampai 22 Maret 2012)
(2012)Televisi merupakan media massa yang mampu menyampaikan informasi secara cepat dan serempak kepada khalayak yang tersebar dalam bentuk gambar dan suara. Televisi lokal yang saat ini juga bermunculan lebih memiliki kedekatan ... -
Kinerja Promosi Produk Kopi Anomali Coffee Melalui Media Sosial (Kasus Twitter dan Website).
(2012)Kehadiran internet khususnya media sosial sangat membantu bagi para pengusaha untuk mempromosikan produknya agar dikenal oleh masyarakat luas terutama konsumen yang bisa menggunakan internet. Dengan adanya promosi melalui ... -
Hutan Rakyat: Pola Penguasaan dan Pemanfaatan, serta Posisinya di dalam Pola Nafkah Rumah Tangga Petani (Kasus Hutan Rakyat Desa Gunung Bunder II, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat)
(2012)Desa Gunung Bunder II merupakan desa yang masyarakatnya memiliki Lahan hutan rakyat. Hutan rakyat tersebut di mata masyarakat memiliki peranan yang besar dalam mencukupi kebutuhan hidup dan dijadikan sumber nafkah oleh ... -
Pengaruh Pemimpin Lokal Terhadap Keberhasilan Program Pembangunan (Studi Kasus Pembangunan Saluran Irigasi dan Sarana Mandi Cuci Kakus (MCK) dalam Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perdesaan Desa Dramaga, Kecamatan Dramaga, Kabupaten Bogor)
(2011)Keberhasilan suatu program ditentukan oleh keterlibatan pemimpin lokal. Keterlibatan pemimpin lokal dipengaruhi oleh basis dan modal yang dimilikinya. Modal merupakan basis dominansi yang dimiliki oleh seseorang untuk ... -
Pengaruh Kearifan Lokal Hajat Laut terhadap Kesejahteraan Ekonomi dan Sosial Masyarakat Nelayan di Pangandaran. Dibawah bimbingan
(2014)Hajat laut merupakan salah satu kearifan lokal yang masih dijaga oleh masyarakat sebagai penghormatan terhadap alam. Praktik-praktik kearifan lokal ini secara tidak langsung mempengaruhi semua aspek kehidupan masyarakat ... -
Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat Hubungan Stratifikasi Sosial dengan Diferensiasi Struktur Agraria (Kasus Komunitas Padi Sawah Kampung Pabuaran, Desa Ciaruteun Ilir, Kecamatan Cibungbulang, Kabupaten Bogor, Provinsi Jawa Barat)
(2012)Struktur masyarakat agraris memberikan pengaruh pada pola hubungan sosial di kalangan anggota masyarakat agraris. Pola hubungan sosial ini akan bertumpu pada posisi para petani dalam hal penguasaan sumberdaya agraria ...
