MT - Professional Master: Recent submissions
Now showing items 741-760 of 910
-
Analisa kebutuhan ruang parkir kendaraan pada pusat pertokoan kota Pekanbaru
(2006)Pesatnya pertumbuhan fisik kota-kota dalam beberapa dasawarsa terakhir telah memunculkan konsekuensi logis berupa meningkatnya permintaan terhadap ruang lahan untuk pembangunan pusat-pusat kegiatan bisnis, komersil, ... -
Pengembangan masyarakat melalui majelis ta'lim: studi di Desa Hilir Timur Kecamatan Rambah Kabupaten Rokan Hulu
(2010)The study was conducted against the backdrop of social conditions, economic communities in the East Village Lower District Rambah Rambah Rokan Hulu is still considered low and difficult to increase. According to 2007 data ... -
Startegi peningkatan keswadayaan masyarakat dalam penanggulangan kemiskinan di Perkotaan: studi kasus Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) di Kelurahan Pasirkaliki Kecamatan Cimahi Utara Kota Cimahi
(2006)Kunci pengentasan masyarakat dari kemiskinan hakekatnya berada pada kekuatan dalam masyarakat sendiri. Untuk itu diperlukan upaya memberi daya kepada masyarakat atau dengan kata lain memberdayakan masyarakat. Upaya emberi ... -
Strategi pembangunan infrasruktur jalan dan peranannya terhadap pertumbuhan ekonomi Kabupaten Lampung Barat:
(2009)Kabupaten Lampung Barat yang didiikan berdasarkan Undang-undang Nomor 6 Tahun 1991 memiliki luas wilayah 4.950,4 ~ mSe~bag.ian besar penduduk bermatapencaharian sebagai petani-nelayan, baik itu petani tanaman pangan, ... -
Strategi pengembangan peternakan ayam ras pedaging dengan meningkatarkan pendapatan peternakan melalui kemitraan di kota Pekanbaru
(2006)Peternakan ayam ras pedaging di Kota Pekanbaru merupakan salah satu usaha sektor pertanian sub sektor peternakan yang berkembang dengan baik. Model Kemitraan merupakan pilihan peternakan dalam mengembangkan usahanya. ... -
Strategi penanggulangan kemiskinan Kabupaten Lampung Barat: studi kasus di Kecamatan Balik Bukit Kabupaten Lampung Barat
(2009)akibat dari berbagai situasi dan kondisi yang ada, baik sosial rnaupun ekonomi. Berbagai indiitor telah digunakan oleh berbagai pihak untuk mengukur angka kemiskinan, Kajian ini bertujuan untuk menganalisis berbagai faktor ... -
Pengembangan kapasitas kelembagaan koperasi penyandang tuna netra: studi kasus di Kelurahan Pasirkaliki Kecamatan Cicendo Kota Bandung Provinsi Jawa Barat
(2006)Pemerintah dalam hal ini Departemen Sosial telah berusaha memberdayakan penyandang tuna netra melalui berbagai program, diantaranya adalah memberikan program rehabilitasi kepda penyandang tuna netra yang dilaksanakan oleh ... -
Ketahanan pangan rumah tangga petani sawah di wilayah Enclave Taman Nasional Bukit Barisan Selatan (TNBBS)(Desa Bandar Agung Kecamatan Suoh Kabupaten Lampung Barat):
(2009)Kecamatan Suoh yang mempakan sentra produksi padi di Kabupaten Lampung Barat relatif terisolir karena berada di wilayah enclave TNBBS. Untuk membangun sarana transportasi masih terkendala perundang-undangan bidang kehutanan, ... -
Strategi peningkatan pendapatan asli daerah dalam rangka pelaksanaan otonomi daerah di Kabupaten Kepulauan Sula:
(2009)Kekhawatiran beberapa daerah atas diberlakukannya otonomi daerah bisa dipahami karena pelaksanaan otonomi daerah membawa konsekwensi bagi Pemerintah daerah untuk lebih mandiri baiki dari sistem pembiayaan maupun menetukan ... -
Rencana pengembangan program pendidikan konservasi di smk kelompok pertanian dan kehutanan: studi kasus smk negeri kalibagor kabupaten banyumas
(2006)Pendidikan konservasi/pendidikan lingkungan hidup (PK/PLH) hampir merupakan suatu keharusan diimplementasikan di sekolah-sekolah. PEmerintah juga telah menyusun kebijakan dan pedoman dalam pelaksanaan PK/PLH. Namun, dalam ... -
Kajian pembangunan industri pulp berbasis hutan tanaman industri di Kabupaten Pelawan: kasus PT Riau Andalan Pulp and Paper
(2006)Industri pulp merupakan salah satu industri hasil hutan yang sangat penting, karena perannya dalam perolehan devisa dan ekonomi nasional. Upaya meningkatkan pertumbuhan ekonomi di sektor industri sebagai reinvestasi surplus ... -
Penguatan kapasitas kelembagaan pos pelayanan terpadu dalam pelayanan sosial bagi lanjut usia: kasus di RW 10 Kelurahan Cempaka Baru, Jakarta Pusat
(2006)Bertambahnya jumlah lanjut usia di Indonesia disebabkan karena usia harapan hidup terus meningkat. Jumlah lanjut usia yang terus bertambah dari waktu ke waktu berimplikasi timbulnya permasalahan sosial lanjut usia. Indikasi ... -
Model of ecosystem-based management approach in lombok island
(2006)Over the years, national development approaches in Indonesia is mainly fix used on economic deminsion. Most of the time these efforts marginalized the ecosystem function sstainability, which eventually will lead to the ... -
Strategi pengembangan investasi subsektor perkebunan di Kabupaten Siak
(2006)kekayaan sumberdaya alam yang dimiliki dan lokasi strategis kabupaten Siak, adlah potensi yang besar untuk pembangunan ekonomi kabupaten Siak. Untuk membiayai pembangunan masa sumber dari pemerintah saja tidak dapat ... -
Strengthen Of Capacity The Association Of Coconut Farmers Indonesian (Apki) In District Kahayan Kuala, Sub-Province Of Pulang Pisau, Province Of Kalimantan Tengah
(2006)APKI is a gathering medium for coconut farmers to improve the farmers bargain position with the Installation for Increase the prosperity of farmers. This research can learnt by The Community of District Kahayan Kuala sector ... -
Analisis efektivitas bantuan dana penguatan modal lembaga usaha ekonomi pedesaan (DPM-LUEP ) (Studi kasus DPMLUEP Kabupaten Bogor)
(2008)Dana penguatan modal lembaga usaha ekonomi pedesaan (DPM-LUEP) adalah sejumlah dana APBN yang dialokasikan melalui dana dekonsentrasi ke daerah sentra produksi padi. Dana ini merupakan dana bantuan untuk membeli gabah/beras ... -
Analisis kelayakan pembiayaan pengembangan usaha mebel kayu pada bank syariah (Studi kasus : PT."X" di Bekasi)
(2007)Industri mebel merupakan salah satu industri padat karya yang memiliki nilai tambah yang relatif tinggi dan banyak menyerap tenaga kerja. Industri mebel memproduksi berbagai macam variasi produk seperti lemari makan, kursi, ... -
Spatial Multi Criteria Analysis for Mud Volcano Vulnerable Area in Sidoarjo Regency, East Java Province
(2008)Managing an area for further planning requires information on risk level of area from natural hazard. Since May 29th 2006, a sea of hot mud has been gushing from the ground in Sidoarjo, East Java which caused economic, ... -
Pengaruh Reformulasi Terhadap Komposisi Zat Gizi Makro Dan Harga Susu Bubuk Beraroma Vanila
(2007)Penelitian ini bertujuan untuk reformulasi susu bubuk beraroma vanila untuk konsumen usia 19-50 tahun. Reformulasi dilakukan dalam dua tahap. Tahap pertama bertujuan untuk menetapkan jumlah sukralosa optimum yang akan ... -
The Development Of Spatial Decision Support System For Industrial Waste Water Monitoring (A Case Studi : Upper Citarum River Basin, West Java)
(2007)The study aims to make an industrial pollution monitoring application system as a prototype system, called IWMS System (Industrial Waste Water Monitoring Support System). IWMS System should give some spatial information ...
