PKM - Artikel Ilmiah: Recent submissions
Now showing items 61-80 of 220
-
Kondisi Ekosistem Terumbu Karang Pasca-Tsunami di Pulau weh, Nanggroe Aceh Darussalam
(2009)Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 4 - 11 Maret 2005 yang bertempat di Pulau Weh, Propinsi Nanggroe Aceh Darussalam. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan informasi awal mengenai kondisi ekologis Ekosistem ... -
Prospek Nuclear Polyhedrosis Virus (NPV) sebagai Agens Hayati Pengendali Spodoptera litura
(2007)Salah satu hama penting pada berbagai komoditas pertanian adalah ulat grayak (Spodoptera litzrra). Selama ini insektisida sintesis merupakan salah satu senjata para petani yang cukup amptih untuk dapzt mengendalikan kerugian ... -
Kajian Peningkatan Kandungan Zat Besi (Fe), Seng (Zn), dan Beta Karoten pada Tanaman Singkong (Manihot esculenta Crantz sin) melalui Teknologi Biofortifikasi
(2007)Kekurangan nutrisi terhadap zat gizi mikro (besi (Fe), seng (Zn), dan vitamin A) mempakan masalah utama kesehatan yang dialami lebih dari setengah penduduk di dunia ini (Mason dan Garcia, 1993). - United Nations System ... -
Getah Pepaya Betina sebagai Bioinsektisida untuk Pengendalian Ulat Spodoptera sp. pada Tanaman Sayuran
(2007)Spodoptera sp. (Lepidoptera: Noctuidae) atau disebut juga ulat grayak mempakan hama yang bersifat polifag dan dapat mengakibatkan kerusakan yang berat pada tanaman sayuran. Tehnik pengendalian ulat grayak yang sering ... -
Gen Sitokrom B sebagai Penanda Molekuler untuk Mendeteksi Cemaran Daging Tikus pada Bakso
(2007)Keamanan pangan yang terkait dengan kehalalan makanan harus menjadi perhatian khusus karena mayoritas penduduk Indonesia beragama Islam. Kasus mengenai pangan halal sering terjadi di Indonesia, salah satunya adalah bakso ... -
Solusi Peningkatan Kemapuan Bahasa Inggris Bagi Siswa Sekolah Dasar Negeri (SDN) (Studi Kasus pada SDN Pilisi 1 Bogor dan SDN Sukasari 2 Bogor Timur)
(2007)Era globalisasi mewajibkan semua orang untuk menguasai bahasa Inggris. Karena bahasa Inggris dianggap menjadi sarana komunikasi terpenting masyarakat Indonesia untuk merespon tuntutan kemajuan jaman. Mulai usia dini, yaitu ... -
Solusi Alternatif Mencegah Kriminalisasi Pendidikan dengan Pendekatan The ESQ-Way 165 dan Mentoring (Studi Kasus Pendidikan di IPDN)
(2006)Kekerasan merupakan fenomena yang sangat memprihatinkan. Generasi yang diharapkan mampu membawa pe~bahanb angsa ini ke arah yang lebih baik temyata jauh dari harapan. Kondisi ini juga dapat membawa dampak buruk bagi . masa ... -
Keterpurukan Dunia Pendidikan Berdampak pada Penurunan Kualitas Sumberdaya Manusia Indonesia
(2006)Kualitas sumberdaya manusia suatu negara akan selalu terkait dengan pendidikan dan faktor-faktor yang mendukung terlaksananya pendidikan. Setiap negara memiliki sistem pendidikan yang berbeda-beda, sehingga output sumberdaya ... -
Faktor Kerukunan Antar Umat Beragama di Kabupaten Lamongan sebagai Gambaran Kehidupan Ideal Bangsa Indonesia (Studi Kasus di Desa Balun Kecamatan turi Kabupaten Lamongan)
(2009)Penelitian ini bertujuan unruk mencari faklor-fahor penyebab kerukunan antar umat beragama di Desa Balun Kecamatan Turi Kabupaten Lamongan. Mefode penelifiannya adalah wawancara fokoh. Fakfor yang menyebabkan kerukunan ... -
Pemanfaatan Lahan Pekarangan Rumah Kos sebagai Tempat Pembuatan Pupuk Kascing
(2009)Kesadaran masyarakat akan konsumsi rnakanan organik semakin meningkai yang menyebabkan permintaan tanaman pangan organik semakin iinggi. Mahasiswa merupakan salah satu bagian masyarakat yang sungal berpoiensi trntuk membantu ...