UT - Faculty of Human Ecology: Recent submissions
Now showing items 21-40 of 6490
-
Efektivitas Kampanye Cegah Stunting melalui Media Sosial Instagram (Kasus: Instagram @genbestid Kementerian Komunikasi dan Informatika)
(2025)Masalah stunting merupakan isu yang serius karena berkaitan erat dengan kualitas generasi yang akan datang. Kementerian Komunikasi dan Informatika (saat ini Kementerian Komunikasi dan Digital) memanfaatkan hadirnya media ... -
Tingkat Kualitas Sumber Daya Digital dan Tingkat Keberdayaan Masyarakat dalam Program Data Desa Presisi (Kasus: Enumerator Data Desa Presisi Desa Cimacan, Kecamatan Cipanas, Kabupaten Cianjur)
(2025)Di era digital, Indonesia dinilai memiliki potensi besar karena tingkat penetrasi pengguna internet yang terus meningkat disetiap tahunnya. Namun kesenjangan antara wilayah perkotaan dengan wilayah pedesaan masih terjadi ... -
Pengaruh Paparan Video Edukasi pada Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Siswa SMA sebagai Konsumen Cerdas
(2025)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas paparan video edukasi pada pengetahuan, sikap, dan perilaku siswa SMA sebagai konsumen cerdas. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian pre-experimental dengan ... -
Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kompetensi Pelaku UMKM dalam Memanfaatkan TIK (Kasus: Forum UMKM-IKM Kecamatan Dramaga)
(2025)UMKM berperan dalam pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) dan penyediaan lapangan kerja di Indonesia. Meskipun demikian, UMKM masih menghadapi tantangan dalam memanfaatkan TIK, yaitu kurangnya kompetensi pelaku UMKM dalam ... -
Hubungan antara Pengetahuan Gizi dan Kebiasaan Makan dengan Status Gizi Remaja di MAN 1 Sukabumi
(2025)Indonesia saat ini memiliki berbagai macam masalah gizi, permasalahan gizi yang dihadapi oleh Indonesia meliputi anemia, stunting, status gizi kurang dan status gizi lebih. Gizi pada kelompok remaja perlu mendapatkan ... -
Hubungan Pola Konsumsi, Kebiasaan Minum Kopi, dan Aktivitas Fisik dengan Kejadian Gizi Lebih pada Mahasiswa
(2025)Gaya hidup adalah pola hidup seseorang yang tercerminkan dari aktivitas, minat, dan opininya. Perubahan gaya hidup kurang sehat khususnya terkait pola konsumsi, kebiasaan minum kopi, dan aktivitas fisik pada mahasiswa ... -
Kandungan Bromat, Profil Atribut Sensori, dan Tingkat Penerimaan Air Minum Dalam Kemasan di Indonesia
(2025)Keamanan pangan merupakan tombak utama dalam praktik penyelenggaraan makanan sehingga proses desinfeksi menjadi sebuah upaya untuk menjamin produk terbebas dari cemaran biologis. Bromat merupakan produk sampingan hasil ... -
Pengaruh Komunikasi Ibu dan Anak serta Teladan Berbahasa Ibu terhadap Perkembangan Bahasa Anak Usia Prasekolah
(2025)Usia prasekolah adalah periode penting bagi pertumbuhan dan perkembangan anak, termasuk perkembangan bahasa, yang mencakup kemampuan memahami dan mengungkapkan kata-kata. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan ... -
Efektivitas Media Flyer dan Video untuk Edukasi ASI Eksklusif pada Wanita Dewasa Awal di Kabupaten Sarolangun, Jambi.
(2025)Pemberian ASI eksklusif sangat penting bagi pertumbuhan bayi, mencegah stunting dan gangguan perkembangan otak. Edukasi dengan media yang tepat adalah salah satu strategi yang dapat dilakukan untuk dapat meningkatkan ... -
Hubungan Pengetahuan Gizi, Konsumsi Fast Food, dan Aktivitas Fisik dengan Status Gizi Mahasiswa IPB
(2025)Status gizi pada mahasiswa dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor antara lain aktivitas fisik, pengetahuan gizi dan konsumsi fast food. Kebiasaan makan salah satunya dapat dipengaruhi oleh pengetahuan gizi. Penelitian ini ... -
Pengaruh Praktik Pengasuhan dan Akses Media Sosial terhadap Kesejahteraan Subjektif Remaja Awal
(2025)Kesejahteraan subjektif berperan penting dalam pencapaian tugas perkembangan pada remaja terutama di era pesatnya akses media sosial. Praktik pengasuhan dapat menjadi faktor penunjang kesejahteraan subjektif remaja. ... -
Hubungan Status Gizi, Kebiasaan Olahraga, dan Kebugaran Fisik dengan Konsentrasi Anak Usia Sekolah
(2025)Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis hubungan status gizi, kebiasaan olahraga dan kebugaran fisik dengan konsentrasi dan faktor risiko yang mempengaruhi konsentrasi anak usia sekolah. Status gizi diperoleh melalui ... -
Pengaruh Kelekatan Orang Tua-Remaja dan Konsep Diri terhadap Kemandirian Remaja Santri Pondok Pesantren
(2025)Masa remaja merupakan periode penting dalam perkembangan psikososial. Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh karakteristik remaja, karakteristik keluarga, pola kelekatan orang tua-remaja, konsep diri remaja terhadap ... -
Pengembangan Nugget Berbasis Kacang Gude dan Kacang Merah sebagai Lauk Nabati bagi Vegetarian
(2025)Kelompok vegetarian yang mengonsumsi bahan pangan nabati memiliki risiko kekurangan konsumsi protein dan zat besi yang dapat menyebabkan anemia karena zat gizi tersebut mayoritas terkandung di pangan hewani. Kacang ... -
Hubungan Konversi Pemanfaatan Lahan Pertanian dengan Strategi Nafkah Rumah Tangga Petani
(2025)Konversi lahan yang terjadi merupakan suatu masalah besar bagi masyarakat Indonesia khususnya bagi para petani. Konversi lahan menciptakan perubahan signifikan dalam strategi nafkah para petani. Dengan berkurangnya luas ... -
Pembelajaran Sosial Pengelolaan Sampah Pada Nasabah Bank Sampah
(2025)Penelitian ini menganalisis pengelolaan sampah domestik sebagai penyumbang utama sampah di Indonesia, dengan fokus pada peran bank sampah sebagai solusi efektif. Penelitian ini mengkaji hubungan antara faktor lingkungan, ... -
Efikasi Diri, Religiositas, dan Kesiapan Menikah Perempuan Dewasa Muda
(2025)Dewasa muda yang memasuki jenjang pernikahan membutuhkan kesiapan menikah yang terbentuk diantaranya dari faktor pribadi, yaitu efikasi diri dan religiositas. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh efikasi ... -
Literasi Digital, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi, Dan Kinerja Perangkat Desa (Kasus Di Desa Gunung Putri Dan Desa Petir, Kabupaten Bogor)
(2025)Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi berpotensi meningkatkan kinerja perangkat desa jika didukung oleh literasi digital yang memadai. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara literasi digital, ... -
Pengaruh Kemandirian dan Pengetahuan Aplikasi Cash Reader terhadap Kerentanan Konsumen Tunanetra dalam Bertransaksi Retail
(2025)Keterbatasan penglihatan pada penyandang tunanetra dapat memengaruhi kerentanan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh dan hubungan karakteristik responden, kemandirian dan pengetahuan aplikasi Cash Reader ... -
Modal Sosial dan Resiliensi Petani Padi Sawah dalam menghadapi Bencana Kekeringan (Kasus: Petani Padi Sawah Dusun III, Desa Ridogalih, Kecamatan Cibarusah, Kabupaten Bekasi)
(2025)Kekeringan merupakan kondisi kekurangan pasokan air yang terjadi dalam jangka waktu panjang, baik beberapa bulan hingga beberapa tahun, yang berdampak serius, terutama pada sektor pertanian. Salah satu pihak yang sangat ...