Popok Ramah Lingkungan
View/ Open
Date
2014Author
Batubara, Irmanida
Liana, Anis Wamtazul
Anggara, Hilman
M.As’ad
Melati Devina G.W.S
Metadata
Show full item recordAbstract
Produk popok disposable (sekali pakai) akhir–akhir ini banyak menimbulkan masalah lingkungan. Penyebabnya adalah popok disposable membutuhkan 250–500 tahun untuk terurai secara alami. Menghadapi masalah tersebut, dibuat inovasi popok ramah lingkungan bernama BaVa-Pad dengan bahan dasar umbi gadung sebagai lapisan biodegradable plastik dan limbah kulit pisang sebagai campuran absorban untuk meningkatkan daya serap popok, yang jika dibuang di tanah popok akan dapat terurai secara alami dalam kurun waktu ynag singkat (biodegradable).
Collections
- Patent [146]