PKM - Kewirausahaan: Recent submissions
Now showing items 101-120 of 439
-
Coriro (colortal rice roll): sushi roll dengan pewarna alami berbahan dasar beras lokal sebagai alternatif jajanan sehat dan praktis bagi masyarakat aktif
(2013)Sushi merupakan salah satu makanan khas Jepang yang sangat populer, salah satu jenis sushi adalah sushi roll. Sushi roll dibwt dengan menggulung nasi yang berisi potongan mentimun, tamagoyaki (telur dadar), atau lauk lain ... -
Pengemasan kembali dan perluasan pemasaran CORICE (beras jagung yang mudah dimasak)
(2013)Jagung memiliki nilai gizi yang cukup beragam. Serealia ini mengandung banyak karbohidrat sehingga baik untuk sumber energy. Jagung memiliki nilai IG 55. Oleh karena itu, komoditi ini dapat menjadi salah satu pangan ... -
“Si cassano” : olahan singkong dan sayuran lokal sebagai alternatif diversifikasi pangan yang praktis, murah, dan bergizi
(2013)Si Cassano merupakan camilan yang murah, praktis, dan bergizi berupa dadar gulung isi singkong dan sayuran lokal. Produk ini sebagai alternatif diversifikasi pangan dan program cinta produk lokal. Produk ini sebagai solusi ... -
“Green snow wash”: cuci motor dan mobil dengan pengolahan limbah ramah lingkungan berbasiskan bahan alam (biofilter)
(2013)Pengguna kendaraan bermotor di Indonesia semakin hari semakin pesat perkembangannya. Hal ini disebabkan oleh beberapa faktor, salah satunya meningkatnya daya beli masyarakat. Mencuci motor adalah hal yang membosankan dan ... -
”Manihot rainbow burger (manihot rainger)” : burger sehat dengan tampilan unik yang kaya karbohidrat, protein, dan mikro elemen (fe,zn, dan vitamin a) sebagai pemanfaatan dan komersialisasi singkong (manihot esculenta crantz sin.)
(2013)Burger merupakan makanan yang sangat digermari oleh masyarakat umum terutama anak sekolah dan mahasiswa. Dalam PKM ini, burger inovasi berhasil diciptakan. Burger inovasi ini adalah “MANIHOT RAINGER” yang terbuat dari ... -
Krimi danbu “kripik mie daun bambu” : alternatif camilan lezat dan sehat untuk jantung dengan varian rasa buah dan pedas
(2013)Indonesia merupakan negara yang kaya akan masakan kuliner. Mulai dari makanan berat sampai makanan ringan. Kripik merupakan salah satu makanan ringan yang sangat populer di Indonesia. Sebagian besar masyarakat Indonesia ... -
“Orat-oret” : studio seni lukis pakaianan berbasis ramah lingkungan sebagai media dalam peningkatan daya kreativitas
(2013)Usaha yang akan dijalankan adalah orat-oret yaitu sebuah studio kreativitas produk pakaian. Orat-oret didirikan sebagai sarana untuk berwirausaha sejak dini oleh pemilik. Usaha ini bergerak dibidang pakaian dengan tujuan ... -
“Tigor-tan” tiwul goreng instant sebagai alternatif sumber karbohidrat dalam rangka diversifiksi pangan dan media peningkatan kesejahteraan petani singkong di dramaga kabupaten bogor
(2013)As the mobilization of modern age, people is better to choose an instant product. By that mean, Tigor-Tan is attend with inovation to answer any chalenges about instant product. Tigor-Tan showing a concept of traditional ... -
“Rainbow talas crackers” : kerupuk talas dengan fortifikasi tepung kepala lele berkalsium tinggi, sebagai jajanan khas bogor
(2013)Luaran yang diharapkan dari kegiatan ini adalah dihasilkannya produk Kerupuk Talas khas Bogor yang enak, sehat, bergizi, dan memiliki asosiasi dengan Bogor, sehingga di masa yang akan datang mampu menjadi usaha bisnis ... -
“Kostline”: usaha internet provider sehat dengan metode hotspot dan wifi pada lingkungan mahasiswa dengan tarif mahasiswa
(2013)Kebutuhan akan koneksi internet dewasa ini meningkat tajam beriringan dengan kemajuan teknologi komunikasi dan telepon cerdas. Namun tarif yang dikeluarkan oleh penyedia layanan internet tidak dapat dijangkau oleh kemampuan ... -
“ Dolaz ” dodongkal talas sebagai pelestarian kuliner nusantara dan peningkatan diversifikasi pangan
(2013)Dodongkal merupakan jajanan tradisional yang eksistensinya mulai menurun. Tujuan dari program ini adalah untuk meningkatkan eksistensi dodongkal dengan membuat inovasi pada kue tersebut dengan menambahkan tepung talas ... -
“Darling” dadar guling berbahan dasar tepung ubi jalar (ipomoea batatas. L) untuk meningkatkan eksistensi panganan lokal dan diversifikasi pangan
(2013)Dadar gulung merupakan jajanan tradisional yang eksistensinya mulai menurun. Tujuan dari program ini adalah untuk meningkatkan eksistensi kue dadar gulung tradisional dengan membuat inovasi pada kue tersebut dengan menambahkan ... -
Kreasi biodiversitas tanaman sebagai peluang greenpreneurship industri kreatif berbasis edukasi-konservasi
(2013)Indonesia merupakan negara dengan keragaman biodiversitas yang tinggi, khususnya tanaman. Tetapi kebanyakan orang tidak tahu tentang tanaman yang ada disekitarnya. Cantika Oshibana adalah suatu produk yang memperkenalkan ... -
Angkringan merah putih “sebuah inovasi tempat makan dengan konsep pembangunan rasa nasionalisme”
(2013)Nasionalisme merupakan suatu rasa cinta terhadap tanah airnya sendiri serta kesadaran anggota dalam suatu bangsa yang secara potensial atau aktual untuk mencapai, mempertahankan, dan mengabdikan identitas, integritas, ... -
Guitec rice: alternatif diversifikasi pangan pertama di indonesia dengan memanfaatkan bruguiera gymnorrhiza yang dibalut daun tectona grandis
(2013)Some of the problems being faced by Indonesia are the food crisis and timber exploitation. The exploitation decreases the preservation of flora, fauna, and damage of ecosystem. Based on these problems, the author intends ... -
Usaha pengembangan steak dengan bahan jantung pisang sebagai upaya peningkatan gizi dan kesehatan masyarakat
(2013)Perubahan gaya hidup yang dijalani masyarakat saat ini berpotensi menimbulkan berbagai penyakit yang bisa dialami masyarakat, seperti darah tinggi (hipertensi), gangguan pencernaan, sakit kepala, kolesterol tinggi, dan ... -
Konyaku iles-iles (amorphophallus onchophyllus) cokelat sebagai alternatif makanan sehat bagi penderita
(2013)Iles-iles (Amorphophallus onchophyllus) merupakan jenis tanaman umbi berserat tinggi dan rendah kolesterol yang tumbuh liar dengan kandungan glukomanan ± 40% sehingga cukup diminati sebagai makanan kesehatan. Oleh sebab ... -
“Tahu besi” rendah lemak dan tahan lama
(2013)Biji trembesi merupakan hasil hutan bukan kayu yang potensial dikembangkan sebagai bahan baku tahu. Penelusuran pustaka menunjukan bahwa dari biji trembesi dapat dibuat sebagai bahan pembuatan tempe. Biji trembesi mengandung ... -
Pempek lajang: pempek berbahan dasar ikan lele dengan isi buah jamblang
(2013)Pempek adalah kuliner khas Palembang yang terkenal di Indonesia.Variasi isi dari pempek sangat terbatas, hanya berisi telur. Pola hidup masyarakat yang back to nature ataupun healthy lifestyle turut mendukung terjadinya ... -
Kasaprut bisnis baru tepung kulit cassava
(2013)Dalam kegiatan PKM-Kewirausahaan yang berjudul “Kasaprut Bisnis Brau Tepung Kulit Cassava” ini tim pelaksana mengembangkan produk baru untuk konsumsi masyarakat. Ini dikarenakan, kulit singkong mengandung karbohidrat yang ...