Browsing MT - Fisheries by Issue Date
Now showing items 1-20 of 3019
-
Pengaruh berbagai kandungan protein pakan isokalori terhadap pertumbuhan benih ikan jelawat (Leptobarbus hoeveni Belkr.)
(198)Jelawat (Leotobarbus hoeveni Blkr.) merupakan jenis ikan liar yang mempunyai potensi untuk dikembangkan karena mempunyai nilai ekonomis cukup baik, mudah beradaptasi dan tumbuh pada kondisi budidaya. Masalah pengadaan ... -
Efek Insektisida Diazinon dan Herbisida Gesapak terhadap Beberapa Aspek Biologi Ikan Mas di Kolam Berisi Salvinia molesta Mitch
(1975)Untuk menghindari kontradiksi antara peningkatan hasil protein hewani dari ikan dan penggunaan pestisida untuk meningkatkan hasil pertanian, maka penelitian mengenai dosis pemakaian pestisida yang masih efektif namun tidak ... -
Kebiasaan Makanan, Pemijahan, Hubungan Panjang Berat dan Faktor Kondisi Ikan Hampal, Hampala Macrolepidota (Cuvier & Valenciennes) di Waduk Jatiluhur, Jawa Barat
(1977)Penelitian ini dilakukan mulai bulan Juni samapai Nopember 1976. Jumlah ikan hampal yang diteliti sebanyak 174 ekor dengan kisaran panjang total dan berat masing-masing antara 185-507 mm dan panjang 90-1.420 gram. Kebiasaan ... -
Suatu Analisa Perbandingan Tentang Beberapa Faktor Teknis dan Ekonomis dari Ambai dan Gombang di Perairan Selat Bengkalis, Riau
(1979)Ambai dan gombang adalah dua jenis alat penangkap ikan yang sifatnya menetap (unmovable gear) yang banyak beroperasi di perairan Selat Bengkalis, Mau. Menurut klasifikasi sistem VOW EtRAlDT (1959), kedua jenis alat ini ... -
Produksi dan sistim bagi hasil perikanan laut tradisional
(1981)Penelitian ini bertujuan; memperoleh gambaran lebih jelas tentang Produksi dan Sistim Bagi Hasil usaha penangkapan ikan oleh nelayan tradisional. Secara khusus menyelidiki hambatan-hambatan yang mungkin dihadapi dalam usaha ... -
Pengaruh salinitas terhadap kuantitas dan kualitas makanan alami serta produksi biomasa nener bandeng
(1984)Penelitian ini dilakukan dari pertengahan April sampai akhir Juni 1984, bertempat di Unit Tambak Percontohan Karanganyar Semarang, Jawa Tengah. Tujuannya ialah untuk : ( 1) mengetahui pengaruh salinitas terhadap kuantitas ... -
Pengaruh taraf pemberian makan dan kualitas ransum terhadap retensi energi dan protein ikan mas (Cyprinus carpio L)
(1984)Tujuan penelitian ini adalah untuk menilai pengaruh penggunaan empat taraf pemberian makan dan dua tingkat protein bekicot terhadap pertumbuhan, retensi energi dan retensi protein ikan mas. Penelitian ini menggunakan ... -
Kebutuhan makanan benih ikan lele (Clarias batrachus L.)
(1984)Suatu penelitian telah dilakukan dari tanggal 10 Agustus sampai 10 November Fakultas Perikanan 1983 di Laboratorium Budidaya IPB Bogor denganjtujuan untuk Perairan, mengetahui 1) saat larva ikan lele mulai mengambil ... -
Pengaruh fraksi "larut" tiga jenis minyak bumi terhadap pertumbuhan dan kerusakan histologis ikan mujair (Sarotherodon mossambicus Peters)
(1984)Penelitian ini dilakukan sejak awal Juni sampai akhir Nopember 1983 di Laboratorium Pencemaran, Pusat Penelitian & Pengembangan Teknologi Minyak dan Gas Bumi (PPPTMGB), "LEMIGAS”, Jakarta yang bertujuan untuk mengetahui ... -
Studi evaluasi hubungan unsur fosfor dengan produktivitas fitoplankton di situ Lido
(1984)Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi tingkat keeratan dan kepekaan kesuburan perairan terhadap ketersediaan unsur fosfor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perairan Lido mempunyai kadar bahan organik, nitrat dan ... -
Pengaruh kepadatan tetra selmis chuii terhadap perkembangan populasi Brachionus plicatilis
(1984)Brachionus plicatilis adalah salah satu organisme sejenis rotifera yang dapat dimanfaatkan sebagai makanan alami bagi larva-larva udang, kepiting, rajungan dan ikan. Tetraselmis chuii adalah sejenis phytoplankton yang ... -
Analisa struktur komunitas ikan di Segara Anakan Cilacap
(1985)Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan informasi yang nyata mengenai struktur komunitas ikan di perairan laguna Segara Anakan dalam rangka pengelolaan sumberdaya perikanan pada perairan tersebut. Penelitian ini ... -
Stok udang jerbung (Penaeus merguiensis De Man) di perairan Cirebon dan alternatif pengelolaannya
(1985)Terjadinya "lebih pungut" pada sumber-sumber perikanan penting di negara-negara yang telah maju, kini melanda pula di negara-negara yang sedang berkembang, termasuk Indonesia. Menurut Balai Penelitian Perikanan Laut (1978), ... -
Hubungan kelimpahan makanan alami klekap dengan substrat
(1986)Untuk usaha budidaya di tambak, diperlukan penge- tahuan tentang berbagai faktor yang mempengaruhi kehi- dupan organisme tambak, antara lain mengenai makanan dan habitatnya. Makanan alami di perairan antara lain terdiri ... -
Perubahan struktur dan kelimpahan zooplankton dan 200 benthos sehubungan dengan peningkatan bahan organik di beberapa lokasi Situ Ciburuy, Kabupaten Bandung
(1986)Hasil kegiatan manusia dan proses alami di areal basin drainase perairan Situ Ciburuy berupa bahan organik dan anorganik akan mempengaruhi struktur dan kelimpahan zooplankton makrozoobenthos invertebrata. Untuk mendeteksi ... -
Dampak perikanan Sudu terhadap kelestarian stok udang Penaeidae di perairan pantai Cirebon dan alternatif pengelolaannya
(1986)Udang khususnya jenis-jenis penaeid merupakan salah satu komoditi ekspor non-migas yang dapat memberikan kontribusi terbesar bagi peningkatan devisa negara. Hal ini dimungkinkan, karena udang memiliki nilai ekonomis dan ... -
Distribusi Anadara spp. (Pelecypoda: Arcidae) dalam hubungannya dengan karakteristik lingkungan perairan dan assosiasinya dengan jenis-jenis moluska bentik lain di Teluk Blanakan Kabupaten Subang Jawa Barat
(1987)Beberapa jenis kerang-kerangan dalam Kelas Bivalvia atau Pelecypoda mengandung protein sebanyak 12 sampai 14 persen dari daging yang dapat dimakan (ANONYMOUS, 1977) dan lemak yang rendah kurang dari 5 persen (STANSBY, 1963 ... -
Pertumbuhan dan efisiensi makanan udang galah (Macrobrachium rosenbergii) pada tiga ukuran yang berbeda
(1987)Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui pertumbuhan dan efisiensi makanan tiga kelas ukuran pascalarva udang galah pada berbagai tingkat pemberian makanan. Percobaan dilakukan dengan menggunakan akuarium di ruang ... -
Pengaruh debit air terhadap biomas cacing rambut (Tubifisid)
(1987)Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui debit air optimal terhadap biomas cacing rambut (tubifisid). Penelitian dilaksanakan di rumah kaca, Sub Balai Penelitian Perikenen Air Tawar Depok. Media kultur yang digunakan ... -
Kualitas beberapa sumber protein hewani untuk pertumbuhan pascalarva udang windu (Penaeus monodon Fab.)
(1988)Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan informasi mengenai sumber protein yang berkualitas baik untuk pembuatan pakan pascalarva udang windu dilihat dari respon laju pertumbuhan dan kemampuan enzim protease udang ...