Animal Production Technology: Recent submissions
Now showing items 1-20 of 355
-
Penggandaan Skala Kultivasi Curah Pada Produksi Enzim α−Amilase Dari Aspergillus niger
(2024)Laboratory-scale translation to the pilot or industrial scale in bioindustry requires a precise based on of calculations. The objective of this research is to study the scaling up of-amylase enzyme production from Aspergillus ... -
Efektivitas Panasonic Wps Dalam Meningkatkan Kualitas Air Di Peternakan Ayam Broiler
(2024)Secara umum, produktivitas unggas dipengaruhi oleh faktor genetik, kondisi lingkungan mikro, kualitas pakan, serta manajemen peternakan. Di Indonesia, kondisi cuaca menjadi salah satu tantangan utama dalam budidaya unggas, ... -
Efektivitas Panasonic WPS Dalam Meningkatkan Kualitas Air Di Peternakan Ayam Layer
(2024)Produktivitas unggas secara umum dipengaruhi oleh faktor genetik, iklim mikro, kualitas pakan, dan praktik manajemen. Kondisi cuaca di Indonesia menjadi salah satu tantangan dalam peternakan unggas, terutama untuk ayam ... -
Kambing Gembrong dan Eksistensinya di Pulau Bali
(2024-06)Kambing (Capra hircus) merupakan hewan yang paling banyak diminati masyarakat Indonesia yang memiliki potensi yang cukup besar untuk dikembangkan karena sudah teruji beradaptasi baik terhadap lingkungan dan budaya lokal. ... -
Produksi Biogas Dari Limbah Rumah Potong Hewan Dan Kualitas Lumpur Buangan Hasil Samping Biogas Sebagai Pupuk Organik
(2023)Rumah Potong Hewan (RPH) menghasilkan produk samping berupa limbah organik yang terdiri atas darah, sisa-sisa pencernaan (isi rumen, kotoran), urin, dan pencemar lainnya yang dapat mencemari lingkungan apabila tidak dikelola ... -
Keterkaitan Adaptasi Fisiologis Ternak dengan Gen VEGF (Vascular Endothelial Growth Factor) pada Kambing ( Capra hire us)
(2023-12)Kemajuan genetik hewan domestikasi dalam sejarah yang panjang telah berlangsung secara perlahan, karena dilakukan berdasarkan pengetahuan genetika klasik Mendel melalui seleksi sifat yang diinginkan. Kontrol optimal terhadap ... -
Studi Molekuler dan Epigenetik Gen H19 pada Kambing (Capra hircus)
(2023)Epigenetika bermanfaat untuk memberikan wawasan ke dalam mekanisme yang memungkinkan organisme untuk merespon lingkungan, karena proses epigenetik adalah inti dari beberapa jenis plastisitas fenotipik. Pada epigenetika ... -
Pengaruh Pemberian Vermikompos dan Cacing Tanah Eisenia foetida terhadap Produksi dan Kandungan N, P, K Tanaman Centrosema pubescens
(2022)Pakan merupakan salah satu aspek terpenting dari suatu peternakan. Pakan dibutuhkan oleh ternak untuk hidup pokok dan produksi. Oleh karena itu, ketersediaan pakan sangat penting. Selain ketersediaan atau produktivitas ... -
Strategi Pengembangan Kawasan Peternakan Sapi Perah Di Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat
(2022)Pemerintah telah menetapkan RPJMN 2015-2019, Menteri Pertanian menetapkan Keputusan Nomor 43/Kpts/PD. 410/1/2015 tentang Penetapan Kawasan Sapi Potong, Kerbau, Kambing Sapi Perah, Domba dan Babi Nasional. Hal ini ditujukan ... -
Realita Diluar Kandang (Dinamika Perkembangan Peternakan)
(2013)Pada tanggal 31 Desember 2002, lokakarya tentang perlunya menyusun RUU Peternakan dan Kesehatan Hewan diselenggarakan di Kampus Uni- versitas Gadjah Mada Yogyakarta. Yang didiskusikan dalam lokakarya tersebut ... -
Growth and Carcass Characteristic in Kampong x Broiler Crossbred Divergently Selected for Unsaturated Fatty Acid
(2016-11-17)Unsaturated fatty acid is one of the group fatty acid composition which is important for human health. The objective of this study was to identify the growth and carcass characteristic in Kampong ... -
Physical and Chemical Characteristic of Chicken Meat from Kampung x Meat Type Crossbred Chicken
(2017-11-17)The improvement of genetic quality of Kampung chicken as meat type production could be conducted through crossbreeding with broiler. Quality of meat is one of the parameters for the consumer to ... -
Quality of Gelatin Processed from Chicken Legs (Tarsometa tarsus) Skin with Different Method
(2016-11-17)This study aimed to utilize chicken legs skin (Tarsometa tarsus) to produce fine quality and physicochemical properties of gelatin derived from halal ingredients by using different degreasing methods ... -
Malonaldehyde and Fat Contents of Kampong-meat Type Crossbreed Chicken
(2016-11-17)Malonaldehyde (MDA) is a toxic and mutagenic compund produced from lipid oxidation, and also correlated to the rancid flavorof products.The occurence of MDA in meat poultry and its productsshould ... -
Resistance against Salmonella pullorum in IPB-D1 Crossbreed, Kampong and Commercial Broiler Chicken
(2016-11-17)The aim of this research was to study the resistance against S. pulloruminfection on IPB- D1 crossbreed, kampong and commercial broiler chickens. Chicken IPB-D1 is derived from a cross between ... -
Evaluated the Effect of Fermented Palm Sludge on Burgo Chicken Performance
(2016-11-17)Bengkulu has a potential source of feed material as well as its availability is met throughout the year, and has been tested to animals is the oil sludge. Oil sludge can be obtained with the ... -
Investigation of Cadmium Contamination in Mealworm, Ration and Broilers’s Feces
(2016-11-17)Mealworn (Tenebrio molitor L) is a beetle larva that can be used as a source of protein a substitute for MBM. Cadmium is one of heavy metals that disturb metabolic process leading to toxicity ... -
Identification Polymorphisms of Inos Gene and Association with Body ResistanceTrait in Kampong Chicken
(2016-11-17)INOS gene is one of the genes that play important factor in immunity related to resistence disease through non specific immune response in chicken. The aim of this study was to identify the ...