Now showing items 1-20 of 331

    • Evans Syndrome 

      Kemuning, Asri Ragil (2024-12)
      Evans Syndrome (ES) pertama kali diketahui oleh Robert Evans pada tahun 1951. Evans Syndrome merupakan penyakit autoimun yang langka, dimana sistem kekebalan tubuh menghasilkan antibodi yang secara keliru menghancurkan ...
    • Penggunaan Sianida dalam Penangkapan Ikan dan Potensi Risiko dalam Kesehatan Lingkungan dan Masyarakat 

      Pribadi, Eko Sugeng | Deskiharto, Arman (2024)
      Sodium sianida (NaCN) dan garam sianida lainnya digunakan secara luas dalam berbagai kegiatan industri, termasuk industri penghasil pewarna, pigmen, nilon, dan agen khelasi; pembersihan, pelapisan listrik, dan pengerasan ...
    • Laporan Kasus: Suspek Hidronefrosis akibat Tumor Prostat pada Anjing di Rumah Sakit Hewan Pendidikan (RSHP) Sekolah Kedokteran Hewan dan Biomedis (SKHB) IPB 

      Amani, Aqila Zata | Darmawan, Aurelia Huriyah Fathin | Caesarani, Rizky Mastrinda | Ananda, Fawwazzaki | Kurniawan, Muhamad Azkaa | Ma’rufi, Yoga Sekar | Intan, Felisa Sonya | Idajanto, Amrullah Putra Pratama | Zuwono, Salma Aqilah | Hanna, Aisya | Afiqah, Nur | Wulansari, Retno | Wibowo, Deny Setyo (2024)
      Seekor anjing jantan intact ras campuran berumur 16 tahun bernama Brownies dibawa ke Rumah Sakit Hewan Pendidikan (RSHP), Sekolah Kedokteran Hewan dan Biomedis (SKHB), IPB University. Pasien datang dengan keluhan tidak ...
    • Feline Panleukopenia Virus 

      Putri, Shila Rahmafia | Widhyari, Sus Derthi | Wulansari, Retno | Wijaya, Agus (2024)
      Seekor kucing dibawa ke salah satu klinik di daerah Jakarta dengan keluhan lemas dan tidak mau makan beberapa hari. Kucing belum pernah divaksin dan tinggal pada lingkungan yang terbuka. Kucing mengalami diare dan muntah ...
    • Diagnosa Penunjang Ultrasonografi Pada Kasus Feline Infectious Peritonitis (FIP) Pada Kucing Milo 

      Rr. Soesatyoratih (2024)
      Kucing merupakan salah satu hewan peliharaan yang umum dipelihara oleh masyarakat. Sebagai hewan peliharaan, hal tersebut menjadikan kucing merupakan salah satu hewan peliharaan yang sangat dekat dengan manusia. Seperti ...
    • Laporan Kasus: Suspek Komplikasi Kolelitiasis terhadap Fungsi Ginjal pada Anjing di Rumah Sakit Hewan Pendidikan (RSHP) Sekolah Kedokteran Hewan dan Biomedis (SKHB) IPB 

      Halizah, Nurul Juniarti | Wibowo, Suryo Dharu | Angelina, Trifena | Vindriati, Zukhrufa Vista | Shafira, Dewi Nur | Rahma, Kinanti Dwi | Kedaton, Feni Gemala | Andre, Daniel Latief | Hidayat, Muhammad Ihsan | Putri, Citra Permata | Selvaraj, Felicia Anne | Wibowo, Deny Setyo | Wulansari, Retno (2024)
      Seekor anjing American Bully berumur 12 tahun bernama Dora dengan berat badan 12,10 kg datang dengan keluhan muntah, diare, tidak makan dan abses di kaki kanan depan. Kondisi Dora diperburuk dengan dehidrasi yang disebabkan ...
    • Polineuropati Diabetikum 

      Mondiani, Yeni Quinta (2024)
      Sistem saraf perifer terdiri dari bermacam-macam tipe sel dan elemen yang membentuk saraf motor, saraf sensor, dan saraf autonom. Polineuropati adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan sindroma yang terjadi dari ...
    • Aktivitas Antitumor Kombinasi Ekstrakkeladi Tikus (Typhonium Flagelliforme) Denganinterferonalamiah Kucing Dan Anjing Secara Invivopadamencit Yang Diinduksi Subkutan7.12- Dimetilbenz(Α)Anthracne (Dmba). 

      Harlina, Eva | Sandriya, Ardi | Rostantinata, Riski | Nurcholis, Waras | Sutardi, Lina Noviyanti | Subangkit, Mawar | Ridho, Rachmi | Priosoeryanto, Bambang Pontjo (2024-06)
      Kejadian tumor pada hewan tergolong tinggi, dan terapi tumor menggunakan bahan herbal dan substansi biologi merupakan salah satu metodeyang memiliki efek samping yang rendah. Indonesia memiliki berbagai tanamanyang ...
    • Histopathologyof Thespleenfrom Streptozotocin-Induceddiabetic Rats Treatedwithfreeze-Driedcocos Nucifera 

      | Estuningsih, Sri | Harlina, Eva | Hidayat, Deandra Azalea (2024-06)
      Diabetes mellitus (DM) diakui secara luas sebagai salah satu penyebabutama kematian dan kecacatan di seluruh dunia. Penyakit ini termasuk kedalamkelompok gangguan metabolisme ditandai dengan hiperglikemia yang diakibatkanoleh ...
    • Mikroorganisme pada Black Egg Yolk Telur Bebek Asin Segar 

      Purnawarman, Trioso | Afiff, Usamah | Nugraha, Adittya | Vindriati, Zukhrufa Vista (2024)
      Telur bebek merupakan salah satu hasil produk unggas yang memiliki tingkat konsumsi yang tinggi di masyarakat karena menjadi salah satu sumber protein hewani yang lezat, mudah diolah dan harganya terjangkau. Terdapat dua ...
    • Urolithiasis Pada Kucing 

      Afifah, Nur Sani | Widhyari, Sus Derthi (2023)
      Sistem ini terdiri dari dua bagian, yaitu sistem urinari bagian atas dan bagian bawah. Sistem urinari bagian atas hanya terdiri dari ginjal sedangkan sistem urinari bagian bawah disusun oleh ureter, vesica urinaria dan ...
    • Lesson Learned: Immune-Mediated Hemolytic Anemia In Dogs 

      Maylina, Leni (2023-05)
      Immune-mediated hemolytic anemia (IMHA) is a type II immune reaction in which circulating red blood cell (RBC) destruction is antibody-mediated (cytotoxic) (Day 2014, Tizard 2013, Chabanne 2006, Day in Fieldman et al. ...
    • Gambaran Histopatologis Cedera Medula Spinalis Pasca Pemberian Sekretom PT Dermama 

      Fahrudin, Mokhamad | Purnawarman, Trioso | Handharyani, Ekowati | Mohamad, Kusdiantoro | Fitri, Arni Diana | Mustika, Andi Aulia | Andriyanto | Prasetyaningtyas, Wahono Esthi | Darwono, Bambang | Yulianto, Indah | Bayuardi, Anantio (2022)
    • Vernix Caseosa: Media Adaptasi Bayi Di Intra Dan Ekstra Uterus 

      Pristihadi, Diah Nugrahani (2023)
      Perkembangan mamalia melibatkan kondisi lingkungan yang berbeda secara signifikan. Pada fase embrional, keturunan dibesarkan dalam lingkungan rahim yang berair, hangat, steril, dan tercukupi kebutuhan hidupnya. Hal ini ...
    • Struktur dan Fungsi Gen Aksesori Virus Penyebab Penyakit Jembrana 

      Setiyaningsih, Surachmi (2022)
      Wabah penyakit infeksius pada sapi Bali (Bos javanicus) dilaporkan pertama kali terjadi di Kabupaten Jembrana, Bali pada 1964 (Adiwinata 1967). Dalam kurun waktu 1 tahun, penyakit yang dikenal sebagai penyakit Jembrana ...
    • Penggunaan Partenogenetik Embryonic Stem Cells Dalam Terapi Penyakit Kelainan Katup Jantung 

      Pristihadi, Diah Nugrahani (2022)
      Katup jantung merupakan salah satu bagian penting dalam sistem sirkulasi tubuh. Katup jantung berperan sebagai pintu masuk atau keluar darah dari ruang jantung, pengatur arah aliran darah, pengatur perbedaan tekanan antar ...
    • Pengamatan Keberadaan Telur Cacing Pada Sapi Yang Dipelihara Secara Intensif 

      Rahma, Anisa | Satrija, Fadjar (2022)
      Teknik McMaster merupakan teknik uji kuantitatif yang digunakan untuk menentukan jumlah telur yang hadir per gram feces (EPG). Teknik ini bisa digunakan untuk pemeriksaan nematoda, cestode dan koksidia. Pemeriksaan telur ...
    • Case Report Kejadian Freemartin 

      Rahma, Anisa | Pinda UI, Adila Sagita | Purwantara, Bambang | Soehartono, R. Harry (2022)
      Freemartin merupakan salah satu kondisi kelainan sistem reproduksi yang dapat muncul di sapi ataupun pada hewan lainnya. Kejadian ini diakibatkan karena anastomose vaskularisasi antara fetus kembar yang berbeda jenis kelamin ...
    • Case Report Kejadian Retensi Plasenta 

      Rahma, Anisa | Pinda UI, Adila Sagita | Purwantara, Bambang | Soehartono, R. Harry (2022)
      Membran fetus atau plasenta adalah organ yang sangat penting bagi fetus selama masa kehamilan, membran ini yang memfasilitasi pengiriman nutrisi dan oksigen dari induk ke fetus. Setelah fetus dikeluarkan, membran plasenta ...
    • Perubahan Patologi Anatomi akibat Cestodiasis pada Kucing 

      Estuningsih, Sri (2022)
      Anamnesa Seekor kucing liar atau kucing jalanan (stray cat) dibawa ke Rumah Sakit Hewan Pendidikan karena ditemukan dalam keadaan lemah dan kesulitan bernafas, serta sangat pucat. Kucing kedapatan mati sebelum dilakukan ...