Biology: Recent submissions
Now showing items 1-20 of 92
-
Struktur Sekretori Getah Kuning Pada Buah Manggis Dan Uji Kualitatif Senyawa Fitokimia Getah Kuning
(2024-06)Masalah utama dalam agribisnis manggis saat ini adalah insiden getah kuning, karena merupakan salah satu faktor yang menurunkan kualitas buah. Struktur saluran getah kuning pada bunga, buah, akar, batang dan daun bibit ... -
Struktur Anatomi Daun Tumbuhan Mangrove Di Pulau Handeuleum, Taman Nasional Ujung Kulon
(2024-06)Taman Nasional Ujung Kulon (TNUK) merupakan wilayah konservasi dan lokasi warisan alam dunia yang terletak di ujung barat Pulau Jawa. Kawasan konservasi Taman Nasional Ujung Kulon berada di pulau Peucang, pulau Handeulem, ... -
Studi Penyemprotan Kalsium Pada Buah Manggis (Garcinia Mangostana L.)
(2023)Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pengaruh penyemprotan berbagai kalsium yaitu CaCl2, Ca(OH)2, dan Ca(NO3)24H2O dengan konsentrasi berturut-turut 22.5, 12.33, dan 35.757 g/l dan berbagai dosis CaCl2 yaitu 0, 5, ... -
Uji Histokimia Beberapa Tanaman Antikanker
(2023)Kanker adalah segolongan penyakit yang ditandai dengan pembelahan sel yang tidak terkendali dan kemampuan sel-sel tersebut untuk menyerang jaringan biologis lainnya, baik dengan pertumbuhan langsung di jaringan ... -
Studi Morfologi Dan Anatomi Perkembangan Buah Manggis
(2022)Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari pola pertumbuhan dan perkembangan buah manggis melalui pengamatan morfologi dan anatomi perkembangan buah. Sampel buah manggis diambil di Kebun Sentra manggis di Leuwiliang, Bogor ... -
Komunitas laba-laba lansekap persawahan di Cianjur
(2004)Spiders are dominance and have an impportant role not onli in ricefields ecosystem, but also in agroecosystems in general. All spiders are predator, especially to insects. Hence, they have an important role to control ... -
Isolasi bakteri asam laktat dan pemanfaatannya pada fermentasi pati sagu
(2014)Pati sagu (Metroxylon sp.) umumnya dihasilkan dari industri rumah tangga yang sering sekali tidak menerapkan cara produksi makanan yang baik. Kontaminasi mikroorganisme pada proses ekstraksi dapat terjadi akibat penggunaan ... -
SELEKSI BACILLUS SP. SEBAGAI BIOKONTROL VIBRIO HARVEYI DI TAMBAK UDANG
(2014-05-02)Produksi udang di Indonesiaf#j#renurunan sejak tahuan 1990. Foktor yang mempengaruhinya adalah penurunan kualitas air dan serangan penyokit. Saloh satu alternatif usaha pengendalian untuk mengatasi permasalahan ini adolah ... -
Locus for Malate Secretion in Rice Chromosome 3
(2014-04-16)Aluminum (Al) toxicity is a major limiting factor of rice production in acid soil. One of the tolerance mechanisms of plant to Al stress is the secretion of malate from plant root. The objective of this research is to ... -
Klasifikasi dan Kunci Identifikasi Spesies Ganggang Merah (Rhodophyta) Di Jawa Barat
(2014-04-15)Soybean (Glycine max L. Merr) is a very important crop in Indonesia. The creation of new elite varieties is one approach to increase the national production ofsoybean. We have developed several potential lines ofsoybean ... -
Productivity of Several Lines of Soybean in Majalengka, West Java, Indonesia
(2014-04-15)Soybean (Glycine max L. Merr) is a very important crop in Indonesia. The creation of new elite varieties is one approach to increase the national production ofsoybean. We have developed several potential lines ofsoybean ... -
Deteksi Cendawan yang Terbawa Benih Terung (Solanum melongena)
(2013)The purple eggplant seeds’ health in Indonesia is rarely studied. The quality of eggplant could be determinated by seed health testing. Therefore, this research aimed to detect and identify the fungi carried by eggplant ... -
Teknik pembuatan preparat utuh tungau ektoparasit pada cicak dan preparat histologiintegumen cicak
(2013)Banyak spesies cicak yang diparasit oleh tungau genus Geckobia (Montgomery 1966). Tungau ini berukuran sangat kecil, kurang dari 0,5 mm (Rivera et a/ 2003). Ciri Geckobia dewasa terdapat "spur" pada ruas kaki dan palpinya. ... -
Keragaman Semut di Kampus IPB, Darmaga dan di Kawasan Cagar Alam Telaga Warna (CATW)
(2013)Semut (Hymenoptera: Formicidae) merupakan salah satu kelompok serangga eusosial yang bersifat kosmopolitan. Semut memiliki jumlah keragaman dan kelimpahan jenis yang tinggi (Holldobler & Wilson 1990). Penelitian Agosti et ... -
Keragaman fenotip galur-galur padi (Oryza sativa L.) keturunan IR64 X hawara bunar generasi F7 pada kondisi cekaman aluminium
(2011)Aluminum (Al) toxicity is one the most important limiting factors for upland rice growth and production in acid soils. This study was aimed to determine the phenotypic variation and to select anf F7 rice Recombinant Inbreed ... -
Isolation And Characterization Of Methanotrophic Bacteria From Rice Fields
(2009)Methane is a greenhouse gas capable of depleting the ozone layer. Rice fields are significant sources of atmospheric methanc. Thc application of chemical fertilizer in rice fields increases the methane emission. Methanotrophic ... -
Cloning and Expression Analysis of a Giant Gourami Vasa-Like cDNA
(2011)Molecular marker is useful in the development of testicular cells transplantation for detecting donor-derived germ cells in the recipient gonad. In this study, a giant gourami (Osphronemus goramy) vasa-like gene (GgVLG) ...