Patent: Recent submissions
Now showing items 21-40 of 146
-
Pengembangan Cross Laminated Lumber dari Limbah Batang Kelapa Sawit dalam Rangka Penciptaan Lapangan Kerja Masyarakat Sekitar Perkebunan Sawit di Indonesia
(2014)Sekitar 30% dari limbah batang kelapa sawit dapat dimanfaatkan sebagai bahan konstruksi ringan, namun memiliki beberapa kelemahan jika ingin digunakan sebagai bahan bangunan dan mebel, antara lain keterbatasan dimensi ... -
MahaDewa (Mahkota Dewa dan Temulawak) anti Dementia
(2014)Dimensia adalah salah satu penyakit yang disebabkan oleh sindroma metabolik akibat terjadinya gangguan pada fungsi sel syaraf di otak yang dicirikan dengan penurunan fungsi kognitif dan daya ingat. Kerusakan yang parah ... -
Minuman Kesehatan Sirih Merah untuk Penderita Diabetes
(2014)Tanaman obat dan rempah asli Indonesia menjadi salah satu keunggulan komparatif bagi daya saing Indonesia, karena kandungan senyawa fitokimia yang memiliki khasiat tertentu untuk menjaga kesehatan tubuh. Inovasi ini ... -
Bakteri Peningkat Mutu Benih Jagung dan Cabai
(2014)Pemanfaatan mikroba yang menguntungkan pada saat ini merupakan teknologi yang banyak dikembangkan untuk mendukung pertanian ramah lingkungan. Beberapa isolat bakteri yang mampu memproduksi zat pengatur tumbuh dapat ... -
Si handal Pendiagnosa Zoonosis Q Fever
(2014)Inovasi ini berkaitan dengan penyakit Q (query) fever (penyakit zoonosis yang disebabkan oleh bakteri Coxiella burnetii) yang dampak penyakitnya, baik hewan atau manusia, bisa ditularkan melalui produk hasil ternak. ... -
Solar Power Irrigation di Lahan Kering
(2014)Permasalahan ketersediaan air berdampak pada produktivitas lahan kering yang tidak memiliki infrastruktur irigasi dan mengandalkan hujan. Akibatnya produktivitas lahan menurun. Untuk mengatasi hal tersebut adalah menjaga ... -
Traktor Ringan Serbaguna untuk Padi Sawah
(2014)Mesin pertanian sangat diperlukan dalam pemeliharaan tanaman di sawah. Traktor tangan dan traktor 4 roda yang ada mengalami kesulitan dalam mobilitasnya karena tidak mempunyai lapisan tanah keras sebagai tapakan roda dari ... -
Varian-1 Ubikayu Produksi Tinggi
(2014)Ubi kayu adalah salah satu tanaman umbi-umbian sebagai sumber karbohidrat yang potensial dikembangkan karena memiliki potensi hasil dan kandungan pati yang tinggi. Selain sebagai sumber bahan pangan, pakan, dan bioetanol, ... -
Beras buatan untuk pangan fungsional
(2014)Beras analog (beras tiruan) rendah indeks glisemik mempunyai bentuk butiran mirip beras yang dibuat dari satu atau lebih tepung non padi dan non terigu, kacang-kacangan, gliserin monostearat (GMS), hidrokoloid dan bahan ... -
Katalis Ajaib dari Metil Ester Sulfonic Acid (MESA)
(2014)Invensi produk intermediet dari pembuatan surfaktan metil ester sulfonat (MES) berupa metil ester sulfonic acid (MESA) untuk katalis asam pada proses produksi surfaktan nabati alkil poliglikosida (APG) dari fatty alcohol ... -
Karburator Untuk Bahan Bakar Biogas
(2014)Karburator biogas berfungsi mencampur biogas dan udara sebelum masuk ke dalam silinder motor bensin. Suplai campuran biogas dan udara dari venturi diatur oleh katup throttle. Katup ini dihubungkan dengan tuas throttle dan ... -
SASUMUZI
(2014)Sasumuzi merupakan produk sagon yang dikembangkan berbasis pangan lokal yakni sukun. Produk ini ditingkatkan nilai gizinya dengan penambahan sumber protein dan multivitamin mineral. Sasumuzi tinggi mineral Ca, Fe, Zn, serat ... -
Pangan Organik Berbasis Petani
(2014)Banyaknya permintaan dan adanya kebijakan pemerintah mengenai produk pangan organik, menjadikan tanaman pangan organik sebagai bagian dari green policy (going green) yang terlibat dengan pelestarian/ramah lingkungan, atau ... -
Pupa Anti Osteoarthritis
(2014)Glukosamin dipasarkan sebagai suplemenpencegah gangguan persendian, anti osteoarthritis, menghindari obesitas dan kolesterol serta mencegah gangguan pada jantung bahkan dapat mempercantik kulit. Bio Glukosamin merupakan ... -
Si Manis ‘Penjaga Kesehatan Mulut’
(2014)Cajuputs sugar free candy memiliki aktivitas fisiologis sebagai penjaga homeostasis mulut. Produk varian baru dari produk cajuputs candy original dan sudah berhasil dikomersialisasikan. Komposisi permen cajuput mampu ... -
Kertas Nata De Cassava dan Tandan Kelapa Sawit
(2014)Kertas masih menjadi kebutuhan utama dunia. Penggunaan selulosa kayu sebagai bahan utama pembuatan kertas mengancam kelestarian hutan sehingga perlu alternatif selulosa sebagai pengganti selulosa kayu. Inovasi tentang ... -
Telur Puyuh Besar dengan Mengkudu
(2014)Daun mengkudu memiliki kandungan antraquinon, asam amino, glikosida, senyawa fenolik, dan asam ursulat. Berdasarkan uji kualitatif ekstrak daun mengkudu mengandung alkoloid, saponin, felonik, flavonoid, triterfenoid dan ... -
Mini Transporter Tipe Crawler
(2014)Kelapa sawit merupakan salah satu komoditi yang produksinya meningkat setiap tahunnya di Indonesia. Namun kondisi lahan di perkebunan kelapa sawit memberikan kendala dakan proses pengangkutan hasil panen sawit. Inovasi ini ... -
Biskuit Daun Pepaya untuk Si Perah
(2014)Daun papaya merupakan tanaman obat-obatan karena mengandung senyawa alkaloida dan enzim proteolitik, papain, khimopapain dan lisozim,yang berguna pada proses pencernaan dan mempermudah kerja usus. Papain juga berfungsi ... -
Implan Aman Biodegradable
(2014)Implan komposit besi-biokeramik terserap tubuh merupakan hal baru dalam bidang biomaterial telah mengganti paradigma anti korosi. Implan komposit membantu proses persembuhan tulang dan hilang terserap tubuh setelah terjadi ...