Pemasaran Produk Olahan Susu Di Sekitar Kampus Diploma
Date
2008Author
Lumowa, Claudio M.
Yandra, Afli
Rinadhi, Bramantyo
G, Ronal Donni
Simanjorang
Metadata
Show full item recordAbstract
Sebelum membicarakan penanganan pasca panen susu, pengertian atau batasan kata "susu" perlu diketahui lebih dulu. Susu adalah hasil pemerahan dari ternak sapi perah atau dari ternak menyusui lainnya yang diperah secara kontinyu. Susu merupakan salah satu produk hasil pertanian yang berasal dari sektor peternakan ternak perah yang mempunyai nilai gizi tertinggi dari produk hasil pertaian lainnya. Susu segar sebagai salah satu produk utama dari sapi perah merupakan bahan pangan yang paling sempurna, karena zat-zat gizi yang terkandung di dalamnya terdapat dalam perbandingan yang hampir sempurna, sehingga susu mudah dicerna dan sangat baik untuk pertumbuhan.
Collections
- PKM - Kewirausahaan [439]