Faculty of Human Ecology: Recent submissions
Now showing items 81-100 of 214
-
STATUS GIZI, KONSUMSI PANGAN, DAN PERSEPSI TERHADAP KESEHATAN REPRODUKSI PADA REMAJA PUTRI SMU DAN SMK DI KOTA BOGOR DIKAITKAN DENGAN KESIAPAN REPRODUKSI
(2003)The main objectives of this study were to investigate relationship between reproduction readiness and nutritional status, food consumption, and reproduction health of perceptions senior high schools (SMU 1, SMU 3, SMKN 1, ... -
STATUS MINERAL MIKRO NONESENSIAL DAN HUBUNGANNYA DENGAN MINERAL MIKRO ESENSIAL PADA PENDUDUK LOKAL TIMlKA BERDASARKAN AGROEKOLOGI
(2002)Essential micro-mineral such as Fe, Zn, Cu, and Se are important mineral for the physiology function. Non-essential micro-mineral such as Pb, Cd, Hg, and As, which are known as heavy metal component, have a risk to be toxic ... -
Sistem ekonomi perkebunan: Persistensi ketergantungan negara dunia ketiga
(2011)There was changing in dependency of the economic plnntations system in along time. Ttuo phenomena which always occur is the smallholding estate system are pooeity and underdeaelopment. ln the colonial peiod, though plantation ... -
KAYU MANIS DAN SENSITIVITAS INSULIN
(2013)Kayu manis (Cinnamon sp) merupakan salah satu rempah tertua dan telah digunakan secara luas selama berabad-abad pada berbagai kebudayaan di dunia. Kayu manis atau Cinnamon berasal dari kata amomon dari bahasa Hebrew dan ... -
BIOLOGI SEL EUKARIOTIS
(2011)Perbedaan antara sel eukarioti (alga, hewan dan tumbuh-tumbuhan) dengan prokaryoti (archaea dan bakteria) terletak dalam tata ruang selular. Eukarioti memiliki organ selular yang jelas, dengan nukleus, mitokondria, lisosom, ... -
PENGARUSUTAMAAN GENDER DAN KETAHANAN PANGAN (GENDER MAINSTREAMING AND FOOD SECURITY)
(2007)Paper ini menganalisis pengarusutamaan gender di bidang pembangunan Ketahanan Pangan, berdasarkan pendekatan content analisis terhadap regulasi dan dokumen kebijakan ketahanan pangan. Pemenuhan pangan merupakan hak azasi ... -
PEMBERDAYAAN MAKANAN ETNIK SEBAGAI PENOPANG KETAHANAN PANGAN DAN SUMBER EKONOMI MASYARAKAT : PENDEKATAN HUMAN WELFARE ECOLOGY
(2009)Pangan merupakan hak asasi bagi kehidupan manusia diakui secara internasional dan direspon oleh Indonesia. Bahkan Presiden pertama Republik Indonesia pemah menyatakan bahwa hidup matinya suatu bangsa ditentukan oleh ketahanan ... -
POTENSI PEMANFAATAN TEMPE KEDELAI DALAM PEMBUATAN BUBUR INSTAN UNTUK DIABETESI DENGAN KOMPLIKASI GANGREN
(2008)Proses pembuatan tempe memerlukan kondisi khusus, baik kelembaban, pH maupun temperatur. Hal ini terkait dengan pertumbuhan kapang tempe. Jenis kapang yang digunakan dalam pembuatan tempe akan menentukan kandungan gizi ... -
STUDI PERANAN ASAM AMINO ARGININ TEMPE PADA PENGENDALIAN GULA DARAH DAN KESEMBUHAN : LUKA PADA TIKUS DIABETES YANG DIINDUKSI STREPTOZOTOCIN (STZ)
(2008)A diet called "diet G" has been recommended by Askandar (2002) in Indonesia to be consumed by patients with diabetic foot complication. The diet contains 20 percent protein high in arginine. Experience obtained by some ... -
GIZI DAN MIKROMUTRIEN UNTUK IMUNITAS
(2007)Pangan merupakan sumber zat gizi bagi manusia dan merupakan kebutuhan pokok yang harus dipenuhi setiap hari. Pangan sebagai sumber zat gizi harus dikonsumsi dalam jumlah yang cukup, baik secara kuantitas maupun kualitas. ... -
GAMBARAN UMUM SISTEM PENGEMBANGAN SOFT SKILLS MAHASISWA INSTITUT PERTANIAN BOGOR
(2007)Pengembangan soft skill bagi mahasiswa sangat diperlukan untuk membekali mahasiswa ketika lulus. Karakteristik lulusan setiap lulusan Perguruan Tinggi berbeda sehingga setiap Perguruan Tinggi perlu memfokuskan kepada ... -
PENGEMBANGAN TEKNOLOGIPENGOLAHAN BERAS RENDAH INDEKS GLISEMIK
(2006)Sebagai sumber karbohidrat utama bagi penduduk Indonesia, selain pertimbangan terhadap mutu komersial, cooking quality dan eating quality, perhatian ke mutu gizi beras dan produk olahannya perlu ditingkatkan dengan ... -
THE EFFECT OF ENRICHED L-GLUTAMINE COMPLEMENTARY FOOD ON CELLULAR IMMUNITY PROFILE AND MORBIDITY SCORE OF UNDERWEIGHT 6 MONTH INFANTS
(2004)Growth faltering is widely prevalent in developing world including Indonesia. The prevalence of mild and moderate Protein Energy Malnutrition is also extremely high reaching more than 20 % in Indonesia. Faltering in weight ... -
STRATEGI PEMBERDAYAAN DOSEN DALAM PEMBIMBINGAN KEGIATAN KEMAHASISWAAN BIDANG PENALARAN: PENGALAMAN INSTITUT PERTANIAN BOGOR
(2007)Kinerja yang baik antara dosen dan mahasiswa merupakan jembatan terbaik meningkatkan prestasi mahasiswa. Dosen mempunyai peran yang sangat mutlak bagi mahasiswa. Keduanya harus dalam sinergi sehingga keduanya mempunyai ... -
Upaya Menjaga Identitas dan Budaya Nusantara melalui Program Pembinaan Akademik dan Multibudaya di Institut Pertanian Bogor
(2005)Institut Pertanian Bogar (IP B) dikenal sebagai pelopor sistem penerimaan mahasiswa baru jalur tanpa test yang sekarang disebut dengan Undangan Seleksi Masuk IPB (USMI). Dalam sistem tersebut, IPB menjaring siswa-siswa ... -
PENGARUH SUPLEMENTASI MULTIVITAMIN MINERAL TERHADAP STATUS GIZl DAN KESEHATAN
(2009)Use of multivitamin mineral (MVM) supplement has grown rapidly over the past several decades. According to several studies, supplement users tend to have higher micronutrient intakes from their diet than nonusers. Consequently, ... -
PENGARUH SUPLEMANTASI VITAMIN C DIBANDINGKAN DENGAN MULTI VITAMIN MINERAL TERHADAP STATUS ZAT GIZI ANTIOKSIDAN PADA WANITA PEKERJA
(2009)Micronutrients, both vitamins and minerals are needed by the body in limited quantities, but their role is essential to the body. To fulfill vitamin and mineral requirements, consumption of variant and balanced diet is ... -
STUDY OF IRON DEFICIECY ANEMIA AND NUTRITIONAL STATUS OF CHILDREN WITH IODINE DEFICIENCY IN ENDEMIC AREA, BOYOLALI REGENCY, CENTRAL JAVA
(2007)Anemia is still a public health problem in school-aged children living in endemic area of iodine deficiency disorder (IDD). This condition might be worsen if the children have moderate or severe Protein Energy Malnutrition ... -
PENGEMBANGAN TEKNOLOGI PENGOLAHAN BERAS RENDAH INDEKS GLISEMIK
(2007)Sebagai suber energi utama bagi sebagian masayarakat Indonesia, peran karbohidrat yang berasal dari beras selan zat gizi yang lain dapat dikaji dari indeks glisemiknua mengingat beragamnya proses pengolahan beeras. tulisam ... -
Kandungan Radikal Bebas dalam' Feses Ibu Hamil Penderita Anemia yang Disuplementasi Formula Kombinasi Ferro Sulfat, Asam Folat, Vitamin B6 dan Vitamin B12 secara Oral
(2003)Anemia zat besi pada perempuan hamil masih menjadi masalah penting di Indonesia dan Pemerintah Indonesia telah mengadopsi program suplementasi sesuai rekomendasi WHO. Akan tetapi sebagian besar zat Desi suplemen tidak dapat ...